
Bola.net - Salah seorang gelandang legendaris Internazionale, Nicola Berti mengemukakan pendapatnya mengenai proyek yang dijalankan Nerazzurri musim depan. Pria 46 tahun tersebut menyarankan Inter untuk melepas Esteban Cambiasso musim depan dan segera mencari pengganti yang sepadan.
Berti menganggap bahwa perekrutan Nemanja Vidic akan memperbaiki lini belakang, sementara rencana transfer Edin Dzeko dipercaya akan mempertajam sektor depan. Kini tinggal posisi gelandang yang butuh peremajaan.
"Hadirnya Vidic membuat lini belakang semakin terorganisasi. Sedangkan untuk lini depan, saya menyukai Dzeko. Dia akan bekerja dengan baik bersama (Mauro) Icardi," kata Berti seperti dilansir Gazzetta Dello Sport.
"Lalu sudah saatnya mereka mencari pengganti untuk Cambiasso, yang saya sudah saatnya dilepas. Dengan segala hormat atas sumbangsih yang ia berikan, namun sektor gelandang jelas butuh peremajaan."[initial]
(gds/mri)
Berti menganggap bahwa perekrutan Nemanja Vidic akan memperbaiki lini belakang, sementara rencana transfer Edin Dzeko dipercaya akan mempertajam sektor depan. Kini tinggal posisi gelandang yang butuh peremajaan.
"Hadirnya Vidic membuat lini belakang semakin terorganisasi. Sedangkan untuk lini depan, saya menyukai Dzeko. Dia akan bekerja dengan baik bersama (Mauro) Icardi," kata Berti seperti dilansir Gazzetta Dello Sport.
"Lalu sudah saatnya mereka mencari pengganti untuk Cambiasso, yang saya sudah saatnya dilepas. Dengan segala hormat atas sumbangsih yang ia berikan, namun sektor gelandang jelas butuh peremajaan."[initial]
Baca Juga
- Gagal Bersinar di Serie A, Quaresma Kritik Sepakbola Italia
- 'Peluang Inter ke Liga Champions Sudah Musnah'
- Thohir Janji Inter Rekrut Salah Satu Dari Tiga Bomber Top Berikut
- Ogah Kembali ke Inter, Mancini Lebih Suka Latih Milan
- Hernanes: Kualitas Inter Nyaris Setara Dengan Juve
- Eto'o Sulit, Inter Incar Striker Kamerun Lainnya
- Demi Chicharito, Inter Siap Relakan Kovacic
- Inilah Harga dan Tawaran Gaji Dari Inter Untuk Chicharito
- Inter Berupaya Dapatkan Wonderkid Maroko
- Materazzi Akan Kembali ke Inter?
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 31 Maret 2014 15:07
-
Liga Italia 31 Maret 2014 12:52
-
Liga Italia 31 Maret 2014 12:29
-
Open Play 31 Maret 2014 08:22
-
Open Play 31 Maret 2014 08:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 13:28
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 13:24
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 13:18
-
Piala Dunia 20 Maret 2025 13:16
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 13:15
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 13:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...