
Bola.net - Lazio akan melawan Juventus pada pekan ke-30 Serie A 2023/2024. Pertandingan Lazio vs Juventus ini akan kick off Minggu, 31 Maret 2024, jam 00:00 WIB.
Lazio sekarang dipegang oleh pelatih anyar, yakni Igor Tudor. Dia adalah mantan gelandang Juventus periode 1998-2007, yang sebelumnya melatih Marseille periode 2022-2023.
Pergantian pelatih ini dilakukan setelah Lazio meraih beberapa hasil negatif, dan akhirnya Maurizio Sarri mengundurkan diri.
Advertisement
Bicara performa, Juventus sebenarnya tak jauh beda. Dalam delapan laga sebelum jeda internasional kemarin, Juventus cuma mampu meraih satu kemenangan.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Lazio vs Juventus
Kompetisi: Serie A
Pertandingan: Lazio vs Juventus
Stadion: Olimpico
Hari, tanggal: Minggu, 31 Maret 2024
Jam: 00.00 WIB
Siaran langsung: beIN 1
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Statistik Lazio vs Juventus
- Lazio cuma menang 1 kali dalam 9 laga terakhir vs Juventus di semua kompetisi (M1 S2 K6).
- Lazio cuma menang 3 kali dalam 9 laga terakhir di Serie A (M3 S1 K5).
- Lazio selalu kalah dengan margin 1 gol dalam 3 laga kandang terakhir di Serie A: 1-2 vs Bologna, 0-1 vs Milan, 1-2 vs Udinese.
- Juventus cuma menang 1 kali dalam 8 laga terakhir di Serie A (M1 S4 K3).
- Juventus tanpa kemenangan dalam 3 laga tandang terakhir di Serie A: Kalah 0-1 vs Inter, seri 2-2 vs Verona, kalah 1-2 vs Napoli.
Klasemen Serie A
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 29 Maret 2024 08:33
-
Liga Inggris 28 Maret 2024 16:40
Manchester United Selangkah Lebih Dekat Amankan Bintang Juventus Ini
-
Liga Italia 28 Maret 2024 07:35
Teun Koopmeiners Dipepet Juventus dan Liverpool, Atalanta: Sorry Ye!
-
Liga Italia 27 Maret 2024 18:31
Press Enter! Liverpool Ikut Saingi MU Dalam Perburuan Chiesa
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 26 Maret 2025 08:15
-
Liga Italia 26 Maret 2025 08:00
-
Liga Spanyol 26 Maret 2025 07:58
-
Liga Italia 26 Maret 2025 07:43
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 06:55
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 06:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...