
Bola.net - Bintang asal Brasil Kaka mengungkapkan bahwa alasannya meninggalkan AC Milan bukan karena klub gagal berlaga di Liga Champions musim depan. Namun Kaka punya keinginan bermain di Amerika Serikat dan saat ini bisa terwujud.
Rossoneri dan Kaka barus saja sepakat untuk mengakhiri ikatan kerja masing-masing. Gelandang berusia 32 tahun itu bakal hijrah ke klub MLS, Orlando City. Namun, untuk saat ini Kaka bakal dipinjamkan lebih dahulu ke klub Brasil, Sao Paulo, hingga Desember nanti.
"Saya pergi bukan karena Milan tidak berlaga di Liga Champions, tapi karena ada proyek lain. Saya berlibur memikirkan soal itu. Saya selalu mengatakan ingin bermain di Amerika Serikat dan kini saya sudah mencapai kesepakatan bermain di sana," ucap Kaka saat berbicara kepada Milan Channel.
"Sekarang saya akan menjalani masa peminjaman di Sao Paulo dan kemudian baru memulai petualangan di Amerika. Orlando City adalah tim baru dengan proyek yang bagus dan pemiliknya orang Brasil. Saya bahagia akan kembali ke Sao Paolo. Perasaan saya senang sekali."
Milan gagal bermain di kompetisi Liga Champions musim depan karena hanya sanggup finis di peringkat kedelapan Serie A dengan 57 poin dari 38 laga.[initial]
(foti/ada)
Rossoneri dan Kaka barus saja sepakat untuk mengakhiri ikatan kerja masing-masing. Gelandang berusia 32 tahun itu bakal hijrah ke klub MLS, Orlando City. Namun, untuk saat ini Kaka bakal dipinjamkan lebih dahulu ke klub Brasil, Sao Paulo, hingga Desember nanti.
"Saya pergi bukan karena Milan tidak berlaga di Liga Champions, tapi karena ada proyek lain. Saya berlibur memikirkan soal itu. Saya selalu mengatakan ingin bermain di Amerika Serikat dan kini saya sudah mencapai kesepakatan bermain di sana," ucap Kaka saat berbicara kepada Milan Channel.
"Sekarang saya akan menjalani masa peminjaman di Sao Paulo dan kemudian baru memulai petualangan di Amerika. Orlando City adalah tim baru dengan proyek yang bagus dan pemiliknya orang Brasil. Saya bahagia akan kembali ke Sao Paolo. Perasaan saya senang sekali."
Milan gagal bermain di kompetisi Liga Champions musim depan karena hanya sanggup finis di peringkat kedelapan Serie A dengan 57 poin dari 38 laga.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 30 Juni 2014 23:32
-
Liga Italia 30 Juni 2014 22:45
-
Liga Italia 30 Juni 2014 22:06
-
Liga Italia 30 Juni 2014 04:59
-
Liga Spanyol 29 Juni 2014 22:19
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...