
Bola.net - Gelandang AC Milan, Kaka, mengaku belum menyerah untuk mendapatkan tempat di skuat timnas Brasil untuk Piala Dunia tahun depan, usai kembali mencetak gol.
Pemain 31 tahun itu baru saja tampil mengesankan bersama Rossoneri, usai pulang dari Real Madrid pada musim panas kemarin. Pada laga Serie A kontra S.S. Lazio dini hari tadi, Kaka kembali unjuk kebolehan mencetak gol di San Siro.
Hal tersebut berhasil mengembalikan kepercayaan dirinya yang sempat hilang, karena meredup bersama El Real. Selain mengakui progres yang dialami sejak laga perdana bersama tim lamanya musim ini, Kaka rupanya masih berhasrat tampil di level internasional.
"Saya masih harus membenahi beberapa aspek permainan saya, tetapi saya bahagia karena terus menunjukkan progres sejak pertandingan menghadapi Torino," ujar Kaka.
"Saya akan berusaha keras dan semoga bisa tampil di Piala Dunia Brasil dengan baik."
Sejak menjalani debut bagi Selecao pada Januari 2002, Kaka sudah mencatatkan 87 caps dan mencetak 29 gol. [initial]
(acm/atg)
Pemain 31 tahun itu baru saja tampil mengesankan bersama Rossoneri, usai pulang dari Real Madrid pada musim panas kemarin. Pada laga Serie A kontra S.S. Lazio dini hari tadi, Kaka kembali unjuk kebolehan mencetak gol di San Siro.
Hal tersebut berhasil mengembalikan kepercayaan dirinya yang sempat hilang, karena meredup bersama El Real. Selain mengakui progres yang dialami sejak laga perdana bersama tim lamanya musim ini, Kaka rupanya masih berhasrat tampil di level internasional.
"Saya masih harus membenahi beberapa aspek permainan saya, tetapi saya bahagia karena terus menunjukkan progres sejak pertandingan menghadapi Torino," ujar Kaka.
"Saya akan berusaha keras dan semoga bisa tampil di Piala Dunia Brasil dengan baik."
Sejak menjalani debut bagi Selecao pada Januari 2002, Kaka sudah mencatatkan 87 caps dan mencetak 29 gol. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 30 Oktober 2013 20:28
-
Liga Italia 30 Oktober 2013 14:54
-
Liga Italia 30 Oktober 2013 12:27
-
Liga Italia 30 Oktober 2013 08:35
-
Liga Italia 30 Oktober 2013 08:24
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...