
Bola.net - Juventus bertekad merebut gelandang serang 18 tahun Brasil Gerson agar tak jatuh ke tangan Barcelona. Juventus pun kabarnya telah meluncurkan sebuah tawaran kepada Fluminense.
Dilansir Tuttosport, Juventus menawar Gerson €11 juta. Nominal itu diharapkan dapat merusak kesepakatan awal antara pemain yang bersangkutan dengan Barcelona.
Sebelumnya sudah dilaporkan bahwa Barcelona telah memberikan uang muka senilai €3 juta demi hak menjadi opsi pertama bagi Gerson jika dia hengkang dari Fluminense di masa mendatang.
Namun, Barcelona masih terikat embargo transfer FIFA hingga tahun depan. Situasi itu diharap Juventus bisa menjadi celah untuk membelokkan Gerson ke Turin.
Fluminense sendiri kabarnya memasang harga €25 juta untuk Gerson. Artinya, tawaran Juventus masih berada €14 juta di bawah angka tersebut.
Sekarang, Fluminense boleh berharap dua finalis Liga Champions 2014/15 itu melakukan perang tawar-menawar untuk mendapatkan jasa bintang muda mereka. [initial]
(ts/gia)
Dilansir Tuttosport, Juventus menawar Gerson €11 juta. Nominal itu diharapkan dapat merusak kesepakatan awal antara pemain yang bersangkutan dengan Barcelona.
Sebelumnya sudah dilaporkan bahwa Barcelona telah memberikan uang muka senilai €3 juta demi hak menjadi opsi pertama bagi Gerson jika dia hengkang dari Fluminense di masa mendatang.
Namun, Barcelona masih terikat embargo transfer FIFA hingga tahun depan. Situasi itu diharap Juventus bisa menjadi celah untuk membelokkan Gerson ke Turin.
Fluminense sendiri kabarnya memasang harga €25 juta untuk Gerson. Artinya, tawaran Juventus masih berada €14 juta di bawah angka tersebut.
Sekarang, Fluminense boleh berharap dua finalis Liga Champions 2014/15 itu melakukan perang tawar-menawar untuk mendapatkan jasa bintang muda mereka. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 28 Juni 2015 23:07
-
Liga Inggris 28 Juni 2015 22:50
-
Liga Italia 28 Juni 2015 22:03
-
Liga Italia 28 Juni 2015 19:16
'Bila Tak Nego Ulang Kontrak, Juventus Bisa Kehilangan Morata'
-
Liga Inggris 28 Juni 2015 08:01
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025 00:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 00:01
-
Bulu Tangkis 22 Maret 2025 23:39
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:16
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 23:02
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 22:55
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...