
Bola.net - Motivasi tinggi para pemainnya setiap turun ke lapangan adalah salah satu kunci sukses Juventus. Motivasi itu juga yang membawa mereka menjuarai Coppa Italia 2014/15.
Juventus menghadapi Lazio di final. Sempat kebobolan gol cepat Stefan Radu di menit 4, Juventus tak patah semangat. Giorgio Chiellini mencetak gol balasan di menit 11. Gol kemenangan Juventus disarangkan oleh pemain pengganti Alessandro Matri saat laga sudah memasuki extra time.
"Tim ini tak pernah kering motivasi. Para pemain selalu saling membantu satu sama lain agar bisa mengeluarkan kemampuan terbaik," terang Chiellini seperti dikutip Football Italia.
"Selalu ada motivasi baru. Itu membuat kami bisa berkembang jadi lebih baik di setiap pertandingan," imbuhnya.
Gelar Coppa Italia melengkapi Scudetto Serie A. Juventus pun kini resmi mengincar treble di final Liga Champions melawan Barcelona. [initial]
(foti/gia)
Juventus menghadapi Lazio di final. Sempat kebobolan gol cepat Stefan Radu di menit 4, Juventus tak patah semangat. Giorgio Chiellini mencetak gol balasan di menit 11. Gol kemenangan Juventus disarangkan oleh pemain pengganti Alessandro Matri saat laga sudah memasuki extra time.
"Tim ini tak pernah kering motivasi. Para pemain selalu saling membantu satu sama lain agar bisa mengeluarkan kemampuan terbaik," terang Chiellini seperti dikutip Football Italia.
"Selalu ada motivasi baru. Itu membuat kami bisa berkembang jadi lebih baik di setiap pertandingan," imbuhnya.
Gelar Coppa Italia melengkapi Scudetto Serie A. Juventus pun kini resmi mengincar treble di final Liga Champions melawan Barcelona. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Mei 2015 21:51
-
Liga Inggris 20 Mei 2015 19:41
-
Liga Spanyol 20 Mei 2015 18:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...