
Bola.net - - Juara bertahan Serie A, Juventus dikabarkan ingin memperkuat lini serang mereka pada musim dingin nanti. Si Nyonya Tua dikabarkan tengah menaruh hati pada striker Fenerbahce, Cenk Tosun.
Tosun sendrii dikenal sebagai salah satu striker tertajam di Liga Turki musim ini. Ia tercatat sudah membuat 5 gol dan 1 assist bagi Fenerbahce dari 9 kali starter.
Belakangan ini Tosun sering dikabarkan akan meninggalkan Istanbul. Ia disebut menjadi incaran tim Premier League, Newcastle United.
Cenk Tosun.
Namun menurut laporan media Turki, Milliyet usaha Newcastle untuk mendatangkan Tosun akan berjalan sulit. Pasalnya Juventus dikabarkan tertarik merekrut striker 26 tahun tersebut.
Menurut laporan tersebut, Tosun akan dijadikan sebagai striker kedua Juventus nanti. Ia akan diplot sebagai pelapis Gonzalo Higuain di lini serang Bianconeri.
Fenerbahce sendiri kabarnya siap berpisah dengan sang striker pada musim dingin nanti. Mereka siap melepas sang striker ke Turin asalkan Juventus menebusnya dengan harga 15 Juta Euro.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 25 November 2017 22:50
-
Liga Italia 25 November 2017 22:45
-
Liga Italia 25 November 2017 22:30
-
Liga Italia 25 November 2017 22:20
-
Liga Italia 25 November 2017 20:10
Frustasi Jadi Winger, Mandzukic Minta Dikembalikan Jadi Striker
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 14:14
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:45
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 13:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 13:14
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 12:45
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 12:17
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...