Juventus Menang, Lord Bernardeschi, Kengerian Itu Telah Kembali!

Juventus Menang, Lord Bernardeschi, Kengerian Itu Telah Kembali!
Aksi striker Juventus, Alvaro Morata dalam duel kontra Cagliari, Serie A 2021/22 (c) AP Photo

Bola.net - Juventus menundukkan Cagliari dengan skor 2-0 dalam duel pekan ke-19 Serie A 2021/22, Allianz Stadium, Rabu (22/12/2021). Kemenangan ini krusial bagi Bianconeri.

Pertandingan berjalan cukup ketat, Cagliari patut diacungi jempol karena memberikan perlawanan impresif. Juventus dominan, tapi tidak banyak peluang matang.

Dua gol Juve kali ini datang dari aksi Moise Kean di babak pertama (40'), lalu Federico Bernardeschi membungkusnya dengan gol di babak kedua (83').

Kemenangan ini krusial bagi Massimiliano Allegri dan skuadnya untuk menutup tahun dengan kepala tegak. Selain itu, aksi Bernardeschi juga bisa membuat fans bersorak.

Hasil ini cukup memuaskan bagi fans Juventus. Apa kata mereka? Scroll ke bawah yuk, Bolaneters!

2 dari 10 halaman

Semoga lanjut tahun depan

3 dari 10 halaman

Lord Bernardeschi

4 dari 10 halaman

Tutup tahun dengan menang

5 dari 10 halaman

Harus beli gelandang

6 dari 10 halaman

Jual aja mumpung lagi bagus

7 dari 10 halaman

Berna emang GOAT

8 dari 10 halaman

Harusnya Allegri belajar sih

9 dari 10 halaman

Bernardeschi buktikan diri

10 dari 10 halaman

Bulan baik Juventus

Sumber: Twitter