
Bola.net - Juventus menaklukkan sang rival sekota Torino di Allianz Stadium pada pekan ke-10 Serie A 2020/21, Minggu (6/12/2020). Juventus memenangi Derby Turin ini dengan skor 2-1.
Torino unggul terlebih dahulu melalui gol bek Nicolas Nkoulou di menit 9. Juventus baru bisa membalas di menit 77 melalui gol pemain pengganti Weston McKennie. Juventus lalu memastikan kemenangan lewat gol Leonardo Bonucci menit 89.
Tanggapan para penggemar Juventus atas kemenangan ini beragam. Banyak yang memuji Juan Cuadrado, yang merancang dua assist. Tak sedikit pula yang mencaci Paulo Dybala, yang kontribusinya lagi-lagi tidak optimal.
Advertisement
Berikut beberapa reaksi dari Twitter.
Bravo
Dua asis dari Juanito, dan 1 gol SAH dianulir! Bravo @Cuadrado
— Bianconeri Zone Indonesia (@BianconeriZonIn) December 5, 2020
Kemajuan
crossing cuadrado udah ga gembel lagi.
— dhym∆s (@dhymasYND) December 5, 2020
Mesin assist Pirlo
Cuadrado has really become an assist machine for pirlo
— JERSEYS & SNEAKERS (@Jibsman1) December 5, 2020
Man of the match
akhirnye 3 point, motm mau ga mau ya cuadrado (2 assist).
— abed (@bedmennnnn) December 5, 2020
Dybala disuruh cari rumput aja
@PauDybala_JR bro mending koen ngarit ae bro, maen mu enak blas
— Getoz (@dyka_10) December 5, 2020
Biasa aja
Dybala ga jelek kok. Tapi ya biasa aja. Malah lebih ancur CR match ini 🙃
— Effil Franido Husni (@effilnido) December 5, 2020
Jual aja
Dybala jual aja, cari striker target-man lagi
— djiwahati (@djiwahati) December 5, 2020
Lawak
Dybadut lawak terus anjg, untung masih ada lord xiaodre dgn umpan ciamiknya
— GA (@suvuu_) December 5, 2020
Dybala baru mencetak satu gol dalam sepuluh penampilan untuk Juventus di semua kompetisi musim ini.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 5 Desember 2020 22:00
-
Liga Italia 5 Desember 2020 14:54
Unik dan Spesial! Allegri Ungkap Perbedaan Cristiano Ronaldo dengan Pemain Lain
-
Liga Italia 5 Desember 2020 09:26
-
Liga Italia 5 Desember 2020 08:55
Jadwal dan Siaran Juventus vs Torino Hari Ini, 6 Desember 2020
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 12:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:41
-
Otomotif 20 Maret 2025 12:34
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:30
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:29
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 12:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...