
Sebelumnya, Juventus santer dikabarkan akan mendatangkan Higuain dengan cara menebus klausul rilis pemain senilai 94 juta euro. Presiden Napoli Aurelio De Laurentiis kemudian menyatakan bahwa Juventus tak mungkin mampu membayar harga tersebut.
Lalu pihak Juventus memperjelas memang belum ada negosiasi antara kedua pihak. "Belum ada negosiasi dengan Higuain. De Laurentiis mengatakan bahwa kami tak akan bisa menebus klausul rilisnya? Saya katakan, iya," ujar Marotta seperti dikutip dari Football Italia.
"Masalah tersebut sudah selesai. Untuk saat ini. Tak ada negosiasi dengan Napoli. Saya tak ingin menambahkan hal lain," lanjutnya.
"Apakah Higuain ingin dijual? Tanya pada Napoli. Apakah kami akan mencari ganti Alvaro Morata? Iya," terang Marotta. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 17 Juli 2016 20:39
-
Liga Italia 17 Juli 2016 19:09
-
Liga Italia 17 Juli 2016 18:49
-
Liga Italia 17 Juli 2016 16:30
-
Liga Inggris 17 Juli 2016 15:41
Antisipasi Kegagalan Transfer Bonucci, Chelsea Bidik Mustafi
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...