
Dilansir The Daily Mirror, Juventus dan Inter berani bersaing dengan PSG dan Real Madrid untuk mendapatkan Hazard. Namun, kendalanya adalah harga Hazard, yang diyakini bakal dilepas oleh The Blues cuma dengan harga minimal €100 juta.
Itu artinya, Juventus dan Inter perlu menyiapkan dana besar. Rekor transfer klub harus mereka pecahkan.
Rekor transfer Juventus saat ini masih terpancang di angka €52,88 atas nama Gianluigi Buffon. Pembelian kiper Italia dari Parma pada musim 2001/02 yang sekarang menjadi kapten dan pemain legendaris di Turin itu masih tercatat sebagai pembelian termahal La Vecchia Signora.
Sementara itu, rekor transfer Inter belum pecah sejak 16 tahun silam. Rekor itu terukir ketika Inter membeli Christian Vieri dari Lazio pada musim 1999/00 seharga €45 juta. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 15 November 2015 23:42
-
Liga Inggris 15 November 2015 21:41
-
Liga Inggris 15 November 2015 18:31
-
Liga Inggris 15 November 2015 09:57
-
Liga Inggris 14 November 2015 23:28
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...