
Salah satu pemain yang menarik perhatian Ballardini adalah Alex Sandro. Bek kiri asal Brasil itu perlahan-lahan mulai menunjukkan kemampuan terbaiknya bagi Bianconeri.
"Soal Alex Sandro, saya sudah mengikuti perkembangannya sejak di Porto. Saya menyukai Alex Sandro karena dia merupakan pemain yang merefleksikan sepakbola favorit saya; kemampuan teknik, kebebaasan, kualitas dan kekuatan," terang ballardini kepada Tuttosport.
Ballardini menambahkan bahwa selain Sandro, Juve juga masih memiliki beberapa pemain juara lainnya. Menurutnya, dengan kekuatan itu, Juve bisa menjadi juara di kompetisi yang mereka ikuti.
"Saya tak terkejut melihat talenta Alex Sandro meledak di Juve. Tapi Juve sebenarnya memiliki banyak pemain juara. Ada Paulo Dybala, Alvaro Morata, Gianluigi Buffon dan juga Paul Pogba. Mereka memiliki segalanya untuk bersaing merebut Scudetto dan gelar juara Liga Champions." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 27 November 2015 19:38
-
Liga Champions 27 November 2015 18:30
Disiksa Alex Sandro, City Kalap dan Layangkan Tawaran ke Juve
-
Liga Italia 27 November 2015 15:46
-
Liga Italia 27 November 2015 15:45
-
Liga Spanyol 27 November 2015 12:46
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...