
Juventus sejatinya sudah dikaitkan dengan Oscar sejak musim panas yang lalu. Namun, rumor ini menguap begitu saja seiring dengan keputusan Oscar yang lebih memilih untuk bertahan di Chelsea.
Namun, kini Oscar dikabarkan oleh Calciomercato sudah berubah pikiran. Kini, pemain asal Brasil mulai memikirkan kemungkinan untuk pindah dari Chelsea.
Oscar saat lawan Sunderland.
Pasalnya, sejauh ini pemain asal Brasil kurang mendapatkan kesempatan bermain di Chelsea. Karakter bermainnya juga disebut tidak sesuai dengan ide pelatih Antonio Conte.
Kondisi ini yang kemudian menjadi latar belakang mengapa Juve dikaitkan dengan Oscar lagi. Kubu Italia diyakini membutuhkan tenaga pemain berusia 25 tahun ini untuk memperkuat lini tengah. Terutama untuk menggantikan peran Hernanes yang sudah mulai menurun. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 Oktober 2016 23:57
-
Liga Inggris 23 Oktober 2016 23:01
-
Liga Inggris 23 Oktober 2016 20:58
-
Liga Inggris 23 Oktober 2016 20:44
-
Liga Italia 23 Oktober 2016 19:50
Chelsea Tertarik, Romagnoli Tegaskan Ingin Bertahan di Milan
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...