
Bola.net - - AS Roma dikabarkan telah menemukan pengganti Antonio Rudiger. Dan nama yang muncul adalah bek Estudiantes, Juan Marcos Foyth.
Beberapa sumber memperkirakan bahwa Rudiger akan menjalani tes medis bersama Chelsea pada pekan ini, sekitar Selasa atau Rabu, setelah tercapai kesepakatan transfer senilai 33 juta euro dan 5 juta euro dalam bentuk bonus.
Ada laporan dari Inggris yang mengatakan bahwa Manchester City mencoba untuk menelikung transfer Rudiger ke Chelsea itu di menit-menit terakhir.
Bagaimanapun, AS Roma perlu mempersiapkan kehidupan setelah kepergian Rudiger. Dan kabarnya, mereka telah mendapatkan kesepakatan dengan Estudiantes perihal Juan Marcos Foyth seharga 9 juta euro.
Dilansir Football Italia, Giallorossi telah sukses mengalahkan Tottenham Hotspur dalam perburuan bek yang baru berusia 19 tahun tersebut.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 2 Juli 2017 18:33
-
Liga Italia 2 Juli 2017 16:00
-
Liga Italia 2 Juli 2017 13:38
-
Liga Italia 2 Juli 2017 05:01
-
Liga Inggris 2 Juli 2017 04:30
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...