
Bola.net - AC Milan disebut akan memecat pelatih Filippo Inzaghi dan menggantinya dengan mantan arsitek Milan periode 2001-2009 Carlo Ancelotti untuk musim depan.
Inzaghi gagal meloloskan Rossoneri ke Eropa. Sementara itu, Ancelotti gagal memberi Real Madrid kesuksesan setelah musim lalu mengantar mereka meraih La Decima Liga Champions.
"Apa yang bisa saya katakan tentang Carlo Ancelotti? Dia sudah mengukir sejarah bersama Milan. Saya juga sering berkomunikasi dengannya," papar Inzaghi seperti dilansir Football Italia.
"Jika ada kabar pemecatan Ancelotti di Real Madrid setelah dia membawa mereka juara Liga Champions, maka pasti ada pembahasan tentang saya yang akan digantikan. Saya hanya berharap dipertahankan karena masih banyak yang ingin saya berikan," tegasnya.
Selama melatih Milan dahulu, Ancelotti sukses mempersembahkan delapan gelar. Beberapa di antaranya adalah dua trofi Liga Champions dan dua titel Piala Super Eropa serta sebuah Scudetto Serie A. [initial]
(foti/gia)
Inzaghi gagal meloloskan Rossoneri ke Eropa. Sementara itu, Ancelotti gagal memberi Real Madrid kesuksesan setelah musim lalu mengantar mereka meraih La Decima Liga Champions.
"Apa yang bisa saya katakan tentang Carlo Ancelotti? Dia sudah mengukir sejarah bersama Milan. Saya juga sering berkomunikasi dengannya," papar Inzaghi seperti dilansir Football Italia.
"Jika ada kabar pemecatan Ancelotti di Real Madrid setelah dia membawa mereka juara Liga Champions, maka pasti ada pembahasan tentang saya yang akan digantikan. Saya hanya berharap dipertahankan karena masih banyak yang ingin saya berikan," tegasnya.
Selama melatih Milan dahulu, Ancelotti sukses mempersembahkan delapan gelar. Beberapa di antaranya adalah dua trofi Liga Champions dan dua titel Piala Super Eropa serta sebuah Scudetto Serie A. [initial]
Klik Juga:
- Inzaghi Sudah Dengar Kabar Ancelotti
- Inzaghi: Beri Kesempatan, Saya Akan Bangkitkan Milan
- Inzaghi: Yang Terpenting Dukungan Pemain
- Milan Akan Kembali Jadi Milan Yang Sesungguhnya
- Pazzini Berharap Dipertahankan Rossoneri
- Madrid Siapkan Pernyataan Resmi Pecat Ancelotti
- Pazzini Berterima Kasih Diberi Ban Kapten Milan
- Pazzini Rayakan Gol ke-100 di Serie A
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 Mei 2015 23:33
-
Liga Inggris 24 Mei 2015 22:02
-
Liga Spanyol 24 Mei 2015 21:48
Nacho Ingin Bawa Madrid Tampil Lebih Baik Lagi di Musim Depan
-
Liga Inggris 24 Mei 2015 21:21
Dikaitkan Dengan Liverpool, Illarramendi Justru Betah di Madrid
-
Liga Spanyol 24 Mei 2015 21:18
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:40
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:27
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:57
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 05:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...