
Bola.net - - Raksasa Serie A, Inter Milan dikabarkan tertarik untuk merekrut bintang muda milik Manchester City, Brahim Diaz pada bursa transfer Januari mendatang.
Dilansir Tuttosport, kubu Nerazzurri mengirimkan perwakilan mereka, direktur olahraga Piero Ausilio untuk menyaksikan laga antara Manchester City melawan Napoli.
Kabarnya Ausilio diutus untuk berbicara kepada petinggi City mengenai kemungkinan memboyong beberapa pemain, termasuk bek Eliaquim Mangala dan Diaz.
Diaz bergabung dengan akademi City dari Malaga pada 2013 lalu dan melakoni debut di tim senior pada tahun lalu di ajang EFL Cup.
Musim ini Diaz tampil brilian bersama City di ajang UEFA Youth League. Nama pemain 18 tahun itu juga dikaitkan dengan raksasa La Liga, Real Madrid.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 18 Oktober 2017 20:47
-
Liga Inggris 18 Oktober 2017 19:24
-
Liga Inggris 18 Oktober 2017 19:08
-
Liga Inggris 18 Oktober 2017 17:03
-
Liga Inggris 18 Oktober 2017 15:25
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...