
Bola.net - Presiden Inter Milan, Erick Thohir, mengungkapkan bahwa dirinya berencana untuk mengembalikan Nerrazurri masuk dalam daftar 10 klub terbesar di dunia.
Inter terakhir kali meraih gelar juara pada musim 2010-2011 lalu. Setelah itu, prestasi mereka justru melorot. Hal itu akhirnya berujung pada peralihan kekuasaan dari Massimo Moratti ke tangan Thohir pada pertengahan musim lalu.
Kini, Thohir pun membawa sejumlah visi baru di Inter. Salah satunya adalah untuk mengembalikan Nerrazurri kembali ke kasta terelit klub-klub dunia.
"Prioritas utama Inter adalah kembali masuk dalam jajaran 10 klub terbaik di dunia," beber Thohir seperti dilansir Football Italia.
"Agar bisa melakukan hal tersebut, kami harus meningkatkan pendapatan kami dengan menciptakan hubungan yang lebih solid dengan fans kami," imbuh pria asal Indonesia ini. [initial]
(foti/dim)
Inter terakhir kali meraih gelar juara pada musim 2010-2011 lalu. Setelah itu, prestasi mereka justru melorot. Hal itu akhirnya berujung pada peralihan kekuasaan dari Massimo Moratti ke tangan Thohir pada pertengahan musim lalu.
Kini, Thohir pun membawa sejumlah visi baru di Inter. Salah satunya adalah untuk mengembalikan Nerrazurri kembali ke kasta terelit klub-klub dunia.
"Prioritas utama Inter adalah kembali masuk dalam jajaran 10 klub terbaik di dunia," beber Thohir seperti dilansir Football Italia.
"Agar bisa melakukan hal tersebut, kami harus meningkatkan pendapatan kami dengan menciptakan hubungan yang lebih solid dengan fans kami," imbuh pria asal Indonesia ini. [initial]
Baca Juga:
- Thohir Tegaskan Tak Akan Lepas Kovacic
- Guarin: Saya Tak Pernah Ingin Gabung Juventus
- Zanetti: Kritik Untuk Messi Tidak Adil
- Zanetti Akan Dapat Jabatan Baru di Inter
- Zanetti Doakan Cristante Sukses di Benfica
- Mazzarri: Thohir Adalah Sosok Presiden Ideal
- Mazzarri Nikmati Warisan Mourinho di Inter
- Inter Akui 'Mengalah' Pada Milan Soal Bonaventura
- 'Kovacic Bisa Jadi Pemain Terhebat Dunia'
- Mazzarri: Gaji Besar Bukan Garansi Tim Kuat
- Mazzarri: Inter Akan Seperti Barcelona
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 10 September 2014 23:42
-
Liga Italia 10 September 2014 23:25
-
Liga Italia 10 September 2014 23:08
-
Liga Italia 10 September 2014 22:43
-
Liga Italia 10 September 2014 20:59
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 02:45
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:32
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 02:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:02
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 01:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 01:02
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...