Inter Bungkam Roma, Perebutan Scudetto Masih Ketat, Kini Menunggu Duel Lazio vs AC Milan

Inter Bungkam Roma, Perebutan Scudetto Masih Ketat, Kini Menunggu Duel Lazio vs AC Milan
Selebrasi kemenangan pemain-pemain Inter Milan (c) AP Photo

Bola.net - Inter Milan sukses membungkam sang tamu AS Roma 3-1 pada pekan ke-34 Serie A 2021/22, Sabtu 23 April 2022. Perebutan Scudetto masih ketat. Kini, perhatian pun tertuju pada duel Lazio vs AC Milan.

Inter membuka keunggulan lewat Denzel Dumfries menit 30, lalu menggandakannya melalui Marcelo Brozovic menit 40. Lautaro Martinez kemdudian memperlebar keunggulan Inter di menit 52. Roma mencetak satu gol hiburan lewat Henrikh Mkhitaryan di menit 85.

Inter (72 poin) sementara menggeser Milan (71 poin) dari posisi teratas. Namun, Milan belum memainkan pertandingan mereka.

Milan akan main tandang. Lawannya adalah Lazio, rival sekota Roma yang baru saja ditundukkan Inter di Giuseppe Meazza.

Harapan para pendukung Inter saat ini cuma satu, yakni supaya Lazio mengalahkan Milan di Olimpico.

Jika Milan kalah, maka Inter akan resmi memimpin klasemen dengan keunggulan satu angka. Selain itu, Nerazzurri juga masih punya tabungan satu pertandingan. Bagi Inter, itu adalah skenario yang ideal.

Para pendukung Inter sepertinya benar-benar berharap Lazio bisa menjegal Rossoneri. Simak saja cuitan-cuitan mereka di media sosial berikut ini.

1 dari 15 halaman

Sahur pun terasa nikmat

2 dari 15 halaman

Tapi perebutan Scudetto masih ketat

3 dari 15 halaman

Inter harus terus konsisten

4 dari 15 halaman

Dan terus main asik

5 dari 15 halaman

Yang jelas, layak Scudetto

6 dari 15 halaman

Coppa Italia kasih Juve aja dah

7 dari 15 halaman

Kalo bisa sih sebelum final Coppa Italia lawan Juve udah Scudetto

8 dari 15 halaman

Yok Lazio bisa yok

9 dari 15 halaman

Jungkalkan Milan

Kalo menang, Lazio bisa geser Roma

10 dari 15 halaman

Ayo Lazio kamu bisa

11 dari 15 halaman

Main yang ngotot ya Lazio, Ciro Immobile cetak hat-trick ya

12 dari 15 halaman

Biar tenang jiwa raga para Interisti

13 dari 15 halaman

Pendukung Lazio besok bakal nambah kayaknya

14 dari 15 halaman

Ini salah satunya