
Bola.net - - Juventus dikabarkan hampir menyegel kesepakatan dengan Bayern Munchen untuk Douglas Costa, dengan 40 juta euro plus bonus yang akan dibayarkan dalam jangka waktu dua tahun.
Menurut beberapa sumber dari Italia, Juventus membuat langkah positif dalam pergerakan mereka mendatangkan Costa musim panas ini.
Mediaset Premium sekarang mengklarifikasi bahwa Juventus akan harus mengeluarkan biaya 10 juta euro untuk mendapatkan Costa dengan status pinjaman selama dua tahun dengan kewajiban membelinya senilai 30 juta euro pada tahun 2019.
Selain itu, ada juga bonus-bonus terkait kinerja berdasarkan jumlah permainan, gol, assist dan capaian tim secara keseluruhan.
Kesepakatan ini tak jauh berbeda dengan kesepakatan yang dicapai kedua klub untuk Kingsley Coma dan Mehdi Benatia dalam beberapa tahun terakhir.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 7 Juli 2017 15:10
-
Liga Italia 7 Juli 2017 14:42
-
Liga Inggris 7 Juli 2017 10:40
-
Liga Italia 7 Juli 2017 10:25
Kiper Kedua Juventus Ini Lebih Pilih Valencia Daripada Watford
-
Liga Italia 7 Juli 2017 05:03
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...