
Bola.net - Beberapa hari yang lalu Inter Milan menjalani laga persahabatan dengan PSG. Dalam kesempatan tersebut, bintang PSG, Zlatan Ibrahimovic bisa dibilang bereuni dengan mantan tim dan mantan manajernya.
Ibra sendiri mengaku gembira bisa menghadapi Inter dan bertemu dengan Roberto Mancini. Ia bahkan memberikan doa agar mantan klubnya tersebut bisa kembali berjaya seperti dulu lagi.
"Saya gembira bisa bertemu dengan Mancini lagi. Dia kini kembali ke Inter dan saya berharap dia bisa sukses. Saya juga berharap agar Inter bisa kembali ke level dimana saya masih bermain di sana dan saat saya baru saja meninggalkan klub." tutur Ibra kepada Sportmediaset.
Selain itu, Ibra juga mengungkapkan kalau dirinya dan eks presiden Inter, Masimo Moratti memiliki hubungan yang amat baik. "Saya memiliki banyak kenangan indah bersama Inter dan Moratti. Saya memiliki hubungan baik dengannya, saya harap ia dan keluarganya senantiasa sehat selalu." [initial]
(intn/jrc)
Ibra sendiri mengaku gembira bisa menghadapi Inter dan bertemu dengan Roberto Mancini. Ia bahkan memberikan doa agar mantan klubnya tersebut bisa kembali berjaya seperti dulu lagi.
"Saya gembira bisa bertemu dengan Mancini lagi. Dia kini kembali ke Inter dan saya berharap dia bisa sukses. Saya juga berharap agar Inter bisa kembali ke level dimana saya masih bermain di sana dan saat saya baru saja meninggalkan klub." tutur Ibra kepada Sportmediaset.
Selain itu, Ibra juga mengungkapkan kalau dirinya dan eks presiden Inter, Masimo Moratti memiliki hubungan yang amat baik. "Saya memiliki banyak kenangan indah bersama Inter dan Moratti. Saya memiliki hubungan baik dengannya, saya harap ia dan keluarganya senantiasa sehat selalu." [initial]
Baca Juga:
- Wenger Akhirnya Akui Akan Jual Podolski
- 'Shaqiri, Jangan ke Liverpool, Tim yang Sedang Terpuruk'
- Salah Opsi Kedua Inter
- Kejar Shaqiri, Juventus Diancam Inter
- Liverpool Bidik 'The New Aguero'
- Highlights Friendly: PSG 1-0 Inter Milan
- Friendly: Cabaye Bawa PSG Kalahkan Inter
- Lippi: Inter Bisa Kalahkan Juventus
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 31 Desember 2014 21:29
-
Open Play 31 Desember 2014 05:25
-
Liga Eropa Lain 31 Desember 2014 04:30
-
Liga Inggris 30 Desember 2014 14:23
-
Liga Italia 30 Desember 2014 14:07
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 23 Maret 2025 05:32
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 05:15
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 04:56
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...