
Menurut Higuain, Napoli harusnya bisa mencetak lebih banyak gol ke gawang Inter. Namun, pertahanan Inter bagitu kuat meski bermain 10 orang sejak Yuto Nagatomo dikartu merah pada pengujung babak pertama.
"Kami bisa saja mencetak lebih banyak gol, tapi Inter bertahan dengan sangat baik. Kami sudah tampil bagus dan kami harus mempertahankan performa ini," kata Higuain seperti dikutip Football Italia.
Inter sendiri punya peluang emas di masa injury time. Napoli pantas berterima kasih kepada kiper Pepe Reina yang menepis sundulan Joao Miranda untuk mencegah Inter menyamakan kedudukan.
"Kami kesulitan di penghujung laga. Penyelamatan Pepe Reina sungguh luar biasa," tutur Higuain.
Napoli pun menggusur Inter dari puncak klasemen sementara dengan keunggulan satu angka. Ini adalah capolista pertama Napoli sejak meraih Scudetto pada tahun 1990 silam.
"Kami di puncak klasemen, posisi yang memang kami inginkan. Namun, musim masih panjang," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 30 November 2015 14:52
-
Liga Italia 24 November 2015 20:27
-
Liga Italia 24 November 2015 19:54
-
Liga Spanyol 18 November 2015 09:27
-
Liga Italia 17 November 2015 08:47
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:14
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:08
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 06:55
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 06:41
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 06:29
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...