
- Masa depan gelandang Juventus, Hernanes masih dalam ketidakpastian. Terbaru, namanya dikaitkan untuk kembali ke klub lamanya, Lazio musim panas ini.
(foti/dzi)
Gelandang Brasil tersebut memulai karir di Serie A bersama Biancocelesti pada 2010 silam saat didatangkan dari Sao Paolo dengan biaya 13,5 juta euro.
Dia kemudian pindah ke Inter Milan pada Januari 2014 sebelum bergabung dengan Juventus pada musim panas 2015 dengan biaya 13 juta euro.
Sejak bergabung dengan Juventus, gelandang 31 tahun tersebut gagal mendapatkan waktu bermain reguler. Minimnya kesempatan bermain tersebut kabarnya akan dimanfaatkan Lazio untuk merayu Hernanes kembali.
Seperti dilansir Mediaset Premium, ada lebih dari kemungkinan kecil bahwa Hernanes bisa kembali ke Lazio. Namun, Hernanes akan ke Lazio dengan status pinjaman setelah dia menolak tawaran bermain di Tiongkok beberapa waktu lalu.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 9 Agustus 2016 23:22
-
Liga Champions 9 Agustus 2016 22:58
-
Liga Italia 9 Agustus 2016 22:47
-
Liga Italia 9 Agustus 2016 22:40
-
Liga Italia 9 Agustus 2016 22:17
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 09:29
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 09:26
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 09:08
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...