
Bola.net - Gelandang anyar Juventus, Hernanes, mengaku paham mengapa timnya limbung saat ini namun ia juga mendesak mereka agar segera kembali ke jalur kemenangan.
Sebagai penguasa Serie A dalam empat tahun terakhir, tak ada yang menyangka bahwa Juve akan limbung dalam dua laga awal Serie A musim ini. Mereka berturut-turut tumbang dua kali dari Udinese dan AS Roma.
Hernanes, yang baru dibeli dari Inter Milan pada musim panas ini, mengaku paham mengapa langkah Juve tersendat. Namun ia juga mendesak rekan-rekannya agar segera kembali ke jalur kemenangan.
"Jika kita berbicara tentang level permainan kami, maka mungkin butuh waktu bagi (pemain-pemain baru kami) untuk saling mengenal satu sama lain dan melakukan segalanya dengan hati," tutur Hernanes pada Sky.
"Namun, untuk soal hasil akhir, tak ada alasan dan kami harus mulai meraup tiga poin. Kami sudah siap. kami sudah bekerja keras dengan baik dalam beberpa hari terakhir. Saya rasa kami telah mencapai level kondisi fisik yang bagus dan kami sudah siap," tegasnya. [initial]
(sky/dim)
Sebagai penguasa Serie A dalam empat tahun terakhir, tak ada yang menyangka bahwa Juve akan limbung dalam dua laga awal Serie A musim ini. Mereka berturut-turut tumbang dua kali dari Udinese dan AS Roma.
Hernanes, yang baru dibeli dari Inter Milan pada musim panas ini, mengaku paham mengapa langkah Juve tersendat. Namun ia juga mendesak rekan-rekannya agar segera kembali ke jalur kemenangan.
"Jika kita berbicara tentang level permainan kami, maka mungkin butuh waktu bagi (pemain-pemain baru kami) untuk saling mengenal satu sama lain dan melakukan segalanya dengan hati," tutur Hernanes pada Sky.
"Namun, untuk soal hasil akhir, tak ada alasan dan kami harus mulai meraup tiga poin. Kami sudah siap. kami sudah bekerja keras dengan baik dalam beberpa hari terakhir. Saya rasa kami telah mencapai level kondisi fisik yang bagus dan kami sudah siap," tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Lippi: Juventus Sudah Habis? Salah Besar
- 'Dybala-Morata Bisa Hancurkan Semua Pertahanan'
- Rami: Liga Champions Impian Setiap Pemain
- Juventus Legends vs Boca Juniors Legends di Turin
- Tolak Tawaran Chelsea untuk Pogba, Juve Setia Pada Barca?
- Takhta Juventus Dalam Ancaman Serius
- Trezeguet Sebut Dyabala Miliki Masa Depan Cerah
- Trezeguet Yakin Juve Akan Segera Membaik
- Pogba Bisa Jadi Sesukses Buffon dan Menangkan Ballon d'Or
- Trezeguet: Buffon Terbaik Sepanjang Masa
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 9 September 2015 16:05
-
Liga Italia 9 September 2015 15:53
-
Liga Champions 9 September 2015 15:02
-
Liga Italia 9 September 2015 11:58
-
Liga Spanyol 9 September 2015 10:22
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 22:49
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 22:41
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 22:11
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 21:54
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...