Hasil, Klasemen, dan Top Skor Liga Italia: AC Milan Capolista, tapi Makin Rawan Digusur Napoli

Hasil, Klasemen, dan Top Skor Liga Italia: AC Milan Capolista, tapi Makin Rawan Digusur Napoli
Serie A 2021-22 (c) Serie A

Bola.net - Hasil pertandingan, klasemen, dan top skor Serie A atau Liga Italia musim 2021/2022. AC Milan bermain imbang 0-0 melawan Bologna di pekan ke-31, Selasa (5/4/2022) dini hari WIB.

Milan sangat mendominasi jalannya permainan sepanjang 2x45 menit. Rossoneri tercatat melepas 31 tembakan, akan tetapi tak ada yang mampu membuahkan gol kemenangan.

Berkat hasil ini, AC Milan kini memuncaki klasemen dengan poin 67, hanya selisih satu angka dari peringkat kedua, Napoli. Sementara itu, Bologna tercecer di peringkat 13 dengan poin 33.

1 dari 3 halaman

Hasil Pertandingan

Sabtu, 2 April 2022

Spezia 1-0 Venezia
Lazio 2-1 Sassuolo

Minggu, 3 April 2022

Salernitana 0-1 Torino
Fiorentina 1-0 Empoli
Atalanta 1-3 Napoli
Udinese 5-1 Cagliari
Sampdoria 0-1 AS Roma

Senin 4 April 2022

Juventus 0-1 Inter Milan
Hellas Verona 1-0 Genoa

Selasa, 5 April 2022

AC Milan 0-0 Bologna

3 dari 3 halaman

Top Skor Liga Italia

21 gol - Ciro Immobile (Lazio), Dusan Vlahovic (FJuventus/Juventus)

16 gol - Giovanni Simeone (Hellas Verona)

15 gol - Tammy Abraham (AS Roma)

14 gol - Domenico Berrardi (Sassuolo), Lautaro Martinez (Inter Milan)

13 gol - Gianluca Scamacca (Sassuolo).