
Bola.net - Peran besar Francesco Totti di AS Roma ternyata tak hanya diakui oleh rekan setim dan fans, namun juga oleh pelatihnya sendiri, Rudi Garcia. Sang allenatore menyebut bahwa pangeran Roma itu adalah pria yang bersahaja dan amat berdedikasi pada tugasnya.
"Saya bisa katakan bahwa Totti adalah orang yang sederhana. Ia tidak pernah melewatkan latihan, ia tidak pernah meminta perlakuan istimewa meski ia sudah berusia 36. Ia adalah tipe orang yang amat mencintai sepakbila," jelasnya pada Sportsmole.
"Mungkin ia bukan seorang pemimpin di ruang ganti. Ia bukan orang yang akan berteriak dan memotivasi seluruh skuat, namun ia amat dihargai oleh rekannya karena ia amat cerdas. Ia adalah contoh yang baik di lapangan dan salah seorang pemain terbaik di sejarah sepakbola," tutup Garcia.
Roma akan melawan Fiorentina di partai lanjutan Serie A hari Minggu ini. [initial]
(spo/rer)
"Saya bisa katakan bahwa Totti adalah orang yang sederhana. Ia tidak pernah melewatkan latihan, ia tidak pernah meminta perlakuan istimewa meski ia sudah berusia 36. Ia adalah tipe orang yang amat mencintai sepakbila," jelasnya pada Sportsmole.
"Mungkin ia bukan seorang pemimpin di ruang ganti. Ia bukan orang yang akan berteriak dan memotivasi seluruh skuat, namun ia amat dihargai oleh rekannya karena ia amat cerdas. Ia adalah contoh yang baik di lapangan dan salah seorang pemain terbaik di sejarah sepakbola," tutup Garcia.
Roma akan melawan Fiorentina di partai lanjutan Serie A hari Minggu ini. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 6 Desember 2013 20:08
-
Liga Italia 6 Desember 2013 03:03
-
Liga Italia 5 Desember 2013 02:20
-
Liga Italia 5 Desember 2013 01:34
-
Liga Italia 4 Desember 2013 13:25
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...