
Bola.net - Pertandingan kandang melawan Juventus harusnya menjadi kesempatan besar bagi AS Roma untuk memangkas ketertinggalan mereka dari sang rival. Roma tertinggal sembilan poin dari Bianconeri dan gagal meraih kemenangan ketika kedua tim bertemu di Olimpico.
Banyak yang menganggap hasil imbang 1-1 itu menjadikan upaya Roma untuk mencoba mencuri Scudetto dari genggaman Juve semakin berat. Pelatih Roma Rudi Garcia pun nampaknya mulai menghindari pembicaraan soal Scudetto.
"Masih ada 13 pertandingan lagi. Yang bisa saya katakan sekarang adalah bahwa kami harus mempertahankan posisi dua kami. Itu yang kami lakukan malam ini. Kami berhasil menjauh satu poin dari peringkat tiga klasemen Serie A. Kuat di posisi dua adalah cara menyerang peringkat pertama," terang Garcia kepada Sky Sport Italia.
Garcia juga menolak membicarakan peluang juara Roma musim depan. Ia ingin fokus membawa Roma menjalani sisa musim ini lebih dulu.
"Apakah kami akan sangat bersemangat untuk merebut Scudetto musim depan? Well, perhatian saya masih untuk musim ini. Masih ada beberapa pertandingan lagi yang harus kami jalani musim ini." [initial]
(foti/hsw)
Banyak yang menganggap hasil imbang 1-1 itu menjadikan upaya Roma untuk mencoba mencuri Scudetto dari genggaman Juve semakin berat. Pelatih Roma Rudi Garcia pun nampaknya mulai menghindari pembicaraan soal Scudetto.
"Masih ada 13 pertandingan lagi. Yang bisa saya katakan sekarang adalah bahwa kami harus mempertahankan posisi dua kami. Itu yang kami lakukan malam ini. Kami berhasil menjauh satu poin dari peringkat tiga klasemen Serie A. Kuat di posisi dua adalah cara menyerang peringkat pertama," terang Garcia kepada Sky Sport Italia.
Garcia juga menolak membicarakan peluang juara Roma musim depan. Ia ingin fokus membawa Roma menjalani sisa musim ini lebih dulu.
"Apakah kami akan sangat bersemangat untuk merebut Scudetto musim depan? Well, perhatian saya masih untuk musim ini. Masih ada beberapa pertandingan lagi yang harus kami jalani musim ini." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 2 Maret 2015 23:09
-
Liga Italia 2 Maret 2015 19:22
-
Liga Italia 2 Maret 2015 18:22
-
Liga Italia 2 Maret 2015 00:51
-
Liga Italia 1 Maret 2015 23:25
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...