
Bola.net - CEO AC Milan, Adriano Galliani mengakui bahwa klubnya saat ini merasa kesulitan untuk mendatangkan Zlatan Ibrahimovic dari PSG.
Masa depan pemain asal Swedia tersebut memang terus menjadi perhatian di bursa transfer musim panas ini. AC Milan sendiri merupakan salah satu peminatnya.
Sementara Ibrahimovic mengakui bahwa dirinya masih bahagia di PSG meskipun kontraknya hanya tersisa satu tahun lagi dan mengaku tak tertarik kembali ke Italia. Namun rumor tak berhenti sampai di situ.
Galliani menyebut bahwa saat ini keadaan memang sulit bagi Milan untuk mendatangkan mantan pemainnya itu. Namun bila situasi berubah, Galliani mengklaim bahwa Rossoneri berada di barisan terdepan untuk mendatangkan Ibrahimovic.
"Ibrahimovic sulit, kemungkinan untuk mendapatkan dia adalah minimal," ujarnya.
"Dia masih punya satu tahun kontrak dengan PSG dan hampir pasti bertahan. Tapi bila ada perubahan, Milan berada di pole position," tandasnya.[initial]
(ins/dzi)
Masa depan pemain asal Swedia tersebut memang terus menjadi perhatian di bursa transfer musim panas ini. AC Milan sendiri merupakan salah satu peminatnya.
Sementara Ibrahimovic mengakui bahwa dirinya masih bahagia di PSG meskipun kontraknya hanya tersisa satu tahun lagi dan mengaku tak tertarik kembali ke Italia. Namun rumor tak berhenti sampai di situ.
Galliani menyebut bahwa saat ini keadaan memang sulit bagi Milan untuk mendatangkan mantan pemainnya itu. Namun bila situasi berubah, Galliani mengklaim bahwa Rossoneri berada di barisan terdepan untuk mendatangkan Ibrahimovic.
"Ibrahimovic sulit, kemungkinan untuk mendapatkan dia adalah minimal," ujarnya.
"Dia masih punya satu tahun kontrak dengan PSG dan hampir pasti bertahan. Tapi bila ada perubahan, Milan berada di pole position," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 4 Agustus 2015 22:26
-
Liga Italia 4 Agustus 2015 20:46
-
Liga Italia 4 Agustus 2015 11:15
-
Liga Italia 4 Agustus 2015 10:15
-
Liga Italia 4 Agustus 2015 09:40
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 03:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...