
Banyak kalangan yang menyebut bahwa keputusan Alves ini sebagai sebuah kemunduran. Namun, Alves tak setuju dengan pendapat tersebut.
"Saya tidak berpikir bahwa saya telah mengambil langkah mundur dengan bergabung bersama Juventus. Tingkat permainan di sini sangat tinggi. Juventus berada pada tingkat yang sama dengan Barcelona," ujar Alves kepada Tuttosport.
Melihat betapa kompetitifnya skuat Juventus, pemain berusia 33 tahun ini tak ragu untuk mematok target juara Liga Champions bersama Juve. Ia begitu yakin bahwa La Vechia Signora mampu meraih juara Liga Champions pada musim 2016/17 ini.
"Bukan hanya bergabungnya pemain baru yang membuat kami bercita-cita memenangkan Liga Champions, tetapi juga pemain-pemain hebat yang sudah ada sejak musim sebelumnya. Ada juara sejati di tim ini. Mereka tahu cara untuk menjadi pemenang," tukasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 7 Agustus 2016 23:34
-
Liga Italia 7 Agustus 2016 23:23
-
Open Play 7 Agustus 2016 21:37
Highlights: Main di Rumah Baru, West Ham Kalah dari Juve 2-3
-
Liga Inggris 7 Agustus 2016 21:05
-
Liga Inggris 7 Agustus 2016 19:23
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...