
Bola.net - Direktur olahraga Fiorentina Daniele Prade memberikan update terbaru terkait proses transfer Juan Cuadrado. Selain itu Prade juga membantah bila klub La Liga Barcelona FC sudah melayangkan tawaran resmi terkait pemain asal Kolombia itu.
Status Cuadrado saat ini masih dimiliki bersama oleh Udinese dan Fiorentina. Namun saat ini La Viola sedang berusaha untuk membeli separuh kepemilikannya.
Belakangan ini juga beredar kabar kalau Barcelona sudah melayangkan tawaran resmi untuk menariknya ke Camp Nou musim depan. Namun Prade dengan tegas membantahnya.
"Deal dengan Udinese soal Cuadrado masih belum selesai. Tapi saya akan menyangkal bahwa Barcelona telah mengajukan tawaran untuk Cuadrado," terang Prade kepada reporter.
Cuadrado sendiri saat ini sedang berada di Brasil untuk mengikuti Piala Dunia 2014 bersama Kolombia.[initial]
(foti/ada)
Status Cuadrado saat ini masih dimiliki bersama oleh Udinese dan Fiorentina. Namun saat ini La Viola sedang berusaha untuk membeli separuh kepemilikannya.
Belakangan ini juga beredar kabar kalau Barcelona sudah melayangkan tawaran resmi untuk menariknya ke Camp Nou musim depan. Namun Prade dengan tegas membantahnya.
"Deal dengan Udinese soal Cuadrado masih belum selesai. Tapi saya akan menyangkal bahwa Barcelona telah mengajukan tawaran untuk Cuadrado," terang Prade kepada reporter.
Cuadrado sendiri saat ini sedang berada di Brasil untuk mengikuti Piala Dunia 2014 bersama Kolombia.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 17 Juni 2014 23:35
-
Liga Spanyol 17 Juni 2014 22:38
-
Liga Inggris 17 Juni 2014 20:21
-
Liga Spanyol 17 Juni 2014 20:19
-
Liga Spanyol 17 Juni 2014 19:36
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...