Fiorentina 0-1 Juventus, Fans: Gini-gini Aja Bisa Menang, Ngapain Main Nyerang?

Fiorentina 0-1 Juventus, Fans: Gini-gini Aja Bisa Menang, Ngapain Main Nyerang?
Duel antar pemain di laga leg pertama semifinal Coppa Italia antara Fiorentina melawan Juventus, Kamis (3/3/2022). (c) Juventus FC

Bola.net - Juventus berhasil mendapatkan kemenangan penting dari laga leg pertama semifinal Coppa Italia, Kamis (3/3/2022). Melawan Fiorentina, klub berjuluk Bianconeri tersebut menang dengan skor tipis 1-0.

Gol yang dicetak Bianconeri lahir pada masa injury time babak kedua. Semua berawal dari umpan silang Juan Cuadrado yang kencang dan membuat bola sulit dikontrol. Untungnya, bola mengenai Lorenzo Venuti.

Venuti tidak menduga bola akan mengarah ke dirinya, lengah dan akhirnya gol bunuh diri tercipta. Sungguh akhir yang anti-klimaks dari Fiorentina. Sebab mereka menekan Bianconeri selama pertandingan berlangsung.

Beragam reaksi muncul di Twitter soal kemenangan beruntung Juventus ini. Rangkumannya bisa disimak dengan melakukan scroll ke bawah.

1 dari 14 halaman

Gini-gini Aja Menang

2 dari 14 halaman

Pertolongan Tuhan Itu Nyata

3 dari 14 halaman

Sudah Lumayan

4 dari 14 halaman

Malu-maluin? Juventus Ahlinya

5 dari 14 halaman

Keren Strateginya

6 dari 14 halaman

Allegri Lagi Hoki

7 dari 14 halaman

Serangan Satu Pukulan

8 dari 14 halaman

Lagi Apes

9 dari 14 halaman

Kebanyakan Ngitung

10 dari 14 halaman

Babak Kedua Lumayan

11 dari 14 halaman

Salah Fiorentina Gak Bisa Cetak Gol

12 dari 14 halaman

Strategi Masterclass

13 dari 14 halaman

Allegri Full Senyum