
Bola.net - - Fenerbahce dikabarkan tengah mendekati gelandang Juventus, Hernanes dan bertanya tentang ketersediaannya di bursa transfer musim dingin ini.
Nama Hernanes memang disebut-sebut akan hengkang pada musim dingin ini setelah kalah bersaing di lini tengah Bianconeri. Sebelumnya, ada nama Genoa dan klub Tiongkok yang tertarik pada gelandang asal Brasil tersebut.
Namun dilaporkan oleh AMK Spor, Fenerbahce kini mengalihkan perhatian mereka pada Hernanes setelah melihat tawaran awal mereka untuk gelandang AC Miln, Jose Ernesto Sosa ditolak.
Kabarnya Fenerbahce ingin meminjam mantan gelandang Inter Milan itu selama enam bulan ke depan dengan opsi membeli di akhir musim senilai 5 juta euro.
Namun disebutkan bahwa Juventus tak ingin melepas Hernanes dengan status pinjaman dan hanya akan melepasnya dengan status permanen.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 19 Januari 2017 22:30
-
Liga Italia 19 Januari 2017 18:59
-
Liga Italia 19 Januari 2017 17:53
-
Open Play 19 Januari 2017 15:50
-
Liga Inggris 19 Januari 2017 15:50
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 04:00
-
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 03:36
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...