
- Winger AS Roma, Stephan El Shaarawy mengaku senang timnya mampu meraih kemenangan meyakinkan atas Palermo dan tak lagi membuat kesalahan yang sama saat sudah unggul.
(foti/dzi)
AS Roma sukses mencari obat penawar setelah bermain imbang di Liga Europa tengah pekan lalu. Adalah Palermo yang menjadi korban baru saat dikalahkan Giallorossi dengan skor telak 4-1.
Roma meraih kemenangan berkat gol-gol dari Mohamed Salah, Leandro Paredes, Edin Dzeko dan ditutup gol El Shaarawy. Sementara satu gol balasan Palermo dicetak Robin Quaison.
"Ini adalah kemenangan yang bagus, di atas semuanya adalah karena kami menghindari kesalahan yang biasa kami lakukan, memberikan bola ke lawan dengan sangat bodoh," ujarnya.
"Kami unggul dan menguasai pertandingan dengan baik. Sekarang kami hanya memerlukan konsistensi, karena dengan itu kami bisa melangkah jauh," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 21 Oktober 2016 16:02
-
Liga Italia 21 Oktober 2016 16:01
-
Liga Italia 21 Oktober 2016 16:00
-
Liga Eropa UEFA 21 Oktober 2016 11:10
-
Liga Eropa UEFA 21 Oktober 2016 10:53
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...