
Bola.net - Mantan Kapten AC Milan, Massimo Ambrosini, memuji kesuksesan Juventus mendatangkan Paulo Dybala dari Palermo musim panas ini.
Bianconeri mendatangkan pemain asal Argentina itu dengan bandrol mencapai 32 juta Euro. Akan tetapi, nantinya nilai itu bisa melonjak hingga ke angka 40 juta Euro, tergantung pencapaian sang striker itu di Juventus Arena nantinya.
Transfer tersebut tergolong sangat besar untuk ukuran Italia. Namun, Ambrosini mengatakan bahwa Juve memang pantas mengeluarkan uang sebanyak itu untuk pemain 21 tahun tersebut. Sebab, menurut pengamatannya sejak lama, Dybala memang sangat hebat.
"Saya langsung tergila-gila dengan Dybala, sejak saat ia masih bermain di divisi dua," ujar Ambrosini pada Gazzetta dello Sport.
"Ia adalah pemain sungguhan dan Juve sudah menuntaskan kesepakatan yang hebat," pujinya. [initial]
(gaz/dim)
Bianconeri mendatangkan pemain asal Argentina itu dengan bandrol mencapai 32 juta Euro. Akan tetapi, nantinya nilai itu bisa melonjak hingga ke angka 40 juta Euro, tergantung pencapaian sang striker itu di Juventus Arena nantinya.
Transfer tersebut tergolong sangat besar untuk ukuran Italia. Namun, Ambrosini mengatakan bahwa Juve memang pantas mengeluarkan uang sebanyak itu untuk pemain 21 tahun tersebut. Sebab, menurut pengamatannya sejak lama, Dybala memang sangat hebat.
"Saya langsung tergila-gila dengan Dybala, sejak saat ia masih bermain di divisi dua," ujar Ambrosini pada Gazzetta dello Sport.
"Ia adalah pemain sungguhan dan Juve sudah menuntaskan kesepakatan yang hebat," pujinya. [initial]
Baca Juga:
- Marotta: Juve Tak Akan Beli Pemain Besar Lagi
- Dybala Tak Terbebani Label Harganya
- Amoruso Sarankan Juventus Rekrut Cavani
- Juventus Resmi Dapatkan Dybala
- Palermo: The Next Messi Tolak Arsenal Demi Juventus
- Dybala Lolos Tes Medis di Juventus
- Dybala Jalani Tes Medis Dengan Juve Hari Kamis Ini
- Dybala Harap Tevez Bertahan
- Dybala: Saya Akan Gabung Juventus
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 29 Juni 2015 16:38
Kekalahan di Final Liga Champions Buat Pemain Juventus Susah Tidur
-
Liga Italia 29 Juni 2015 15:43
-
Liga Inggris 29 Juni 2015 15:31
-
Liga Spanyol 29 Juni 2015 14:15
-
Liga Italia 29 Juni 2015 13:07
Bergomi Klaim Inter Bisa Ganggu Dominasi Juventus Musim Depan
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 20 Maret 2025 12:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:41
-
Otomotif 20 Maret 2025 12:34
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:30
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:29
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 12:15
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...