
Bola.net - Eks rekan satu tim Mohamed Salah dan Mario Gomez di Fiorentina, Neto, enggan berkomentar tentang saga transfer dua penyerang La Viola tersebut.
"Saya tidak bisa menjelaskan mengapa situasi ini sangat kompleks. Setiap pemain memiliki karir sendiri, keputusan sendiri, dan harus berpikir tentang apa yang terbaik untuk dirinya sendiri," ungkap Neto dikutip dari Football Italia.
"Sulit untuk mengatakan apa yang terjadi dengan Mohamed Salah, Mario Gomez atau orang lain. Sayangnya yang terjadi seperti itu, jadi mungkin situasi manajemen bukan yang terbaik, tapi itulah caranya." tambah Neto tanpa merinci bagaimana situasi sulit yang dimaksudnya.
Salah dan Gomez memang kencang diberitakan akan segera meninggalkan La Viola. Namun, proses transfer kedua pemain ini, khususnya Salah sangat rumit. Salah selama ini memang banyak dikaitkan dengan beberapa klub seperti Inter Milan, AC Milan, Juventus, dan Sevilla.
Namun, hingga saat ini belum ada titik terang seluruh berita transfer yang melibatkan nama eks pemain Chelsea tersebut.
Neto sendiri telah memilih untuk meninggalkan Florence dan pindah ke Turin untuk bergabung dengan Juventus. [initial]
(foti/asa)
"Saya tidak bisa menjelaskan mengapa situasi ini sangat kompleks. Setiap pemain memiliki karir sendiri, keputusan sendiri, dan harus berpikir tentang apa yang terbaik untuk dirinya sendiri," ungkap Neto dikutip dari Football Italia.
"Sulit untuk mengatakan apa yang terjadi dengan Mohamed Salah, Mario Gomez atau orang lain. Sayangnya yang terjadi seperti itu, jadi mungkin situasi manajemen bukan yang terbaik, tapi itulah caranya." tambah Neto tanpa merinci bagaimana situasi sulit yang dimaksudnya.
Salah dan Gomez memang kencang diberitakan akan segera meninggalkan La Viola. Namun, proses transfer kedua pemain ini, khususnya Salah sangat rumit. Salah selama ini memang banyak dikaitkan dengan beberapa klub seperti Inter Milan, AC Milan, Juventus, dan Sevilla.
Namun, hingga saat ini belum ada titik terang seluruh berita transfer yang melibatkan nama eks pemain Chelsea tersebut.
Neto sendiri telah memilih untuk meninggalkan Florence dan pindah ke Turin untuk bergabung dengan Juventus. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 22 Juli 2015 23:56
-
Liga Inggris 22 Juli 2015 23:33
-
Liga Italia 22 Juli 2015 22:50
-
Liga Inggris 22 Juli 2015 22:34
-
Liga Inggris 22 Juli 2015 20:51
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...