
Bola.net - Legenda Napoli dan Brasil, Careca menganjurkan mantan klubnya untuk mempertahankan striker yang tengah menjadi bidikan sejumlah klub raksasa saat ini, Edinson Cavani.
Spekulasi seputar masa depan Cavani terus bermunculan, kendati sang pemain masih harus fokus membela Uruguay di Piala Konfederasi 2013. Real Madrid dan Manchester City menjadi peminat serius tanda tangan penyerang 26 tahun itu.
Belakangan diberitakan jika Il Partenopei telah menolak tawaran klub Premier League lainnya, Chelsea pada Cavani. Dan hal tersebut diharap Careca kembali dilakukan, andai proposal dari Los Blancos dan The Citizens masuk.
"Dari semua penyerang di Piala Konfederasi, saya paling suka dengan Cavani. Ia sudah menunjukkan lebih dari tiga tahun terakhir jika dirinya sanggup mencetak berbagai macam gol. Ia cepat, kuat, dan buas," tutur Careca.
"Ini cukup simpel bagi Napoli, mereka harusnya tak membiarkan Cavani pergi. Tim akan kehilangan 70 persen kemampuannya jika ia hengkang. Ia terlalu banyak mencetak gol dan selalu menjadi penentu." [initial]
(gl/atg)
Spekulasi seputar masa depan Cavani terus bermunculan, kendati sang pemain masih harus fokus membela Uruguay di Piala Konfederasi 2013. Real Madrid dan Manchester City menjadi peminat serius tanda tangan penyerang 26 tahun itu.
Belakangan diberitakan jika Il Partenopei telah menolak tawaran klub Premier League lainnya, Chelsea pada Cavani. Dan hal tersebut diharap Careca kembali dilakukan, andai proposal dari Los Blancos dan The Citizens masuk.
"Dari semua penyerang di Piala Konfederasi, saya paling suka dengan Cavani. Ia sudah menunjukkan lebih dari tiga tahun terakhir jika dirinya sanggup mencetak berbagai macam gol. Ia cepat, kuat, dan buas," tutur Careca.
"Ini cukup simpel bagi Napoli, mereka harusnya tak membiarkan Cavani pergi. Tim akan kehilangan 70 persen kemampuannya jika ia hengkang. Ia terlalu banyak mencetak gol dan selalu menjadi penentu." [initial]
(gl/atg)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 27 Juni 2013 22:59
-
Liga Spanyol 27 Juni 2013 21:30
-
Liga Spanyol 27 Juni 2013 19:15
-
Liga Spanyol 27 Juni 2013 18:48
-
Liga Spanyol 27 Juni 2013 16:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...