
- Penyerang baru Inter Milan, Gabriel Barbosa mengaku terkejut dan terkesan dengan sambutan yang diberikan fans Nerazzurri saat kedatangannya di Italia.
(foti/dzi)
Penyerang yang akrab disapa Gabigol tersebut didatangkan Nerazzurri dari Santos pada musim panas ini. Inter harus merogoh kocek 29,5 juta euro untuk mendatangkan penyerang Brasil tersebut.
Gabriel Barbosa
"Ini sungguh sambutan indah di bandara dari fans Inter Milan. Jujur, saya tak berharap begitu banyak orang datang menyambut," ujarnya.
"Ada sekitar 100-200 orang yang datang hanya menunggu saya. Saya tak punya banyak waktu untuk melakukan apapun di Milan, tapi saya makan malam dengan teman dan ada fans yang menunggu di luar restoran," sambungnya.
"Saya benar-benar senang dengan sambutan ini, karena itu sangat memotivasi saya. Saya sangat senang dengan misi baru ini dan ingin membuktikan diri di Inter," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 8 September 2016 19:33
-
Liga Italia 8 September 2016 19:30
-
Liga Italia 8 September 2016 18:40
-
Liga Inggris 8 September 2016 18:23
-
Liga Italia 8 September 2016 18:01
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...