
Bola.net - Alvaro Morata mengungkapkan bahwa dirinya memilih untuk pindah ke Juventus walaupun ia juga diincar oleh Borussia Dortmund musim lalu.
Morata dianggap sebagai surplus di skuat Real Madrid musim lalu. Ia jelas tak bisa bersaing dengan nama-nama beken seperti Cristiano Ronaldo, Gareth Bale dan Karim Benzema. Walaupun berstatus sebagai ban serep, masih ada banyak klub-klub top lainnya yang menginginkan jasanya. Selain Juve, muncul pula nama Arsenal dan Dortmund.
Namun, Morata mengungkapkan bahwa Juve dan Dortmund-lah yang bergerak untuk mendekatinya. Ia mengaku, dari dua klub tersebut, yang paling ingin ia perkuat adalah Bianconeri.
"Pada akhirnya, Dortmund tak bisa mencapai kesepakatan dengan Madrid. Namun di kepala saya, di (Turin) sinilah saya selalu ingin bermain," ungkapnya pada Cadena Cope.
"Juve bahkan secara langsung datang ke rumah saya. Dan Direktur Olahraga mereka (Fabio Paratici) berbicara pada saya di saat saya tengah merasa kurang nyaman dan mengatakan pada saya apa yang bisa terjadi di tahun ini. Ada rasa saling percaya di antara kami," terang Morata. [initial]
(cc/dim)
Morata dianggap sebagai surplus di skuat Real Madrid musim lalu. Ia jelas tak bisa bersaing dengan nama-nama beken seperti Cristiano Ronaldo, Gareth Bale dan Karim Benzema. Walaupun berstatus sebagai ban serep, masih ada banyak klub-klub top lainnya yang menginginkan jasanya. Selain Juve, muncul pula nama Arsenal dan Dortmund.
Namun, Morata mengungkapkan bahwa Juve dan Dortmund-lah yang bergerak untuk mendekatinya. Ia mengaku, dari dua klub tersebut, yang paling ingin ia perkuat adalah Bianconeri.
"Pada akhirnya, Dortmund tak bisa mencapai kesepakatan dengan Madrid. Namun di kepala saya, di (Turin) sinilah saya selalu ingin bermain," ungkapnya pada Cadena Cope.
"Juve bahkan secara langsung datang ke rumah saya. Dan Direktur Olahraga mereka (Fabio Paratici) berbicara pada saya di saat saya tengah merasa kurang nyaman dan mengatakan pada saya apa yang bisa terjadi di tahun ini. Ada rasa saling percaya di antara kami," terang Morata. [initial]
Baca Juga:
- Morata Bahagia di Juventus
- Marotta: Alvaro Morata Resmi Pemain Juventus Hingga 2016
- Morata Ternyata Borong 100 Tiket Final Champions
- Morata Belum Terima Panggilan Benitez
- Morata: Pogba Bisa Bermain di Mana Saja
- Morata Puji Sukses Juve Daratkan Khedira
- Jawara Eropa, Morata Beri Selamat Barca
- Morata Masih Kecewa Ambisinya Digagalkan Barca
- Juventus Akan Pertahankan Pogba dan Morata
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 10 Juni 2015 23:22
-
Liga Inggris 10 Juni 2015 22:54
-
Liga Champions 10 Juni 2015 18:58
-
Liga Spanyol 10 Juni 2015 18:41
-
Liga Spanyol 10 Juni 2015 18:31
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:46
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 15:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 15:20
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...