
Bola.net - Kiper AC Milan, Diego Lopez mengaku semakin betah bermain di Italia dan membela jersey AC Milan. Menurutnya, ia begitu menikmati kehidupan di Italia.
Mantan kiper Real Madrid itu memang menjadi andalan Rossoneri musim lalu. Meskipun AC Milan gagal berprestasi, namun Lopez mampu mencatatkan 28 penampilan di musim pertamanya di Serie A.
Dan baru-baru ini, Lopez mengungkapkan bahwa dirinya nyaman bermain di Milan dan menikmati kehidupan di Italia.
"Milan adalah klub hebat dan kota yang menghormati privasi pemain. Ini sangat penting bagi saya untuk merasakan kehidupan normal," ujarnya.
"Ini yang memungkinkan saya melanjutkan pekerjaan saya di sini. Setiap tahun saya merasa lebih baik dari segi fisik. Dalam peran saya, saya mengandalkan pengalaman dan kekuatan mental," tandasnya.[initial]
(sw/dzi)
Mantan kiper Real Madrid itu memang menjadi andalan Rossoneri musim lalu. Meskipun AC Milan gagal berprestasi, namun Lopez mampu mencatatkan 28 penampilan di musim pertamanya di Serie A.
Dan baru-baru ini, Lopez mengungkapkan bahwa dirinya nyaman bermain di Milan dan menikmati kehidupan di Italia.
"Milan adalah klub hebat dan kota yang menghormati privasi pemain. Ini sangat penting bagi saya untuk merasakan kehidupan normal," ujarnya.
"Ini yang memungkinkan saya melanjutkan pekerjaan saya di sini. Setiap tahun saya merasa lebih baik dari segi fisik. Dalam peran saya, saya mengandalkan pengalaman dan kekuatan mental," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 24 Juni 2015 22:54
-
Liga Italia 24 Juni 2015 18:53
-
Liga Spanyol 24 Juni 2015 18:20
-
Liga Italia 24 Juni 2015 15:48
-
Liga Italia 24 Juni 2015 09:34
LATEST UPDATE
-
Bola Indonesia 22 Maret 2025 07:53
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:44
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:42
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 07:29
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 07:15
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 06:43
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...