
Bola.net - Presiden anyar Internazionale, Erick Thohir mengungkapkan rencana bisnisnya bagi klub asal Milan tersebut, khususnya di negara asal dirinya, Indonesia.
Menurut Thohir, jika ingin merebut pasar Indonesia, Nerazzurri harus bersaing dengan klub-klub raksasa Premier League Inggris seperti Manchester United dan Chelsea.
"Manchester United dan Chelsea memiliki banyak fans dan sponsor di Indonesia, jadi kami (Inter) harus bekerja untuk memasuki pasar tersebut." ujar Thohir seperti dikutip Tribal Football.
Lebih lanjut, Thohir memberikan pujian bagi presiden sebelumnya, Massimo Moratti yang dia anggap sudah membuat La Beneamata menjadi klub besar.
"Saya datang ke Inter untuk memberikan dimensi yang berbeda dalam hal bisnis, serta untuk mengembalikan Inter ke dalam jajaran klub top Eropa." lanjutnya.
Sebelumnya, Thohir resmi menjadi Presiden Inter Milan menggantikan posisi Massimo Moratti setelah ditunjuk dalam rapat para pemegang saham klub.
"Apa yang akan berubah? Mungkin ketika Moratti menjadi Presiden, ia merupakan satu-satunya pengambil keputusan, sedangkan sekarang setiap kebijakan akan dibuat secara kolektif." pungkasnya. [initial]
(tri/pra)
Menurut Thohir, jika ingin merebut pasar Indonesia, Nerazzurri harus bersaing dengan klub-klub raksasa Premier League Inggris seperti Manchester United dan Chelsea.
"Manchester United dan Chelsea memiliki banyak fans dan sponsor di Indonesia, jadi kami (Inter) harus bekerja untuk memasuki pasar tersebut." ujar Thohir seperti dikutip Tribal Football.
Lebih lanjut, Thohir memberikan pujian bagi presiden sebelumnya, Massimo Moratti yang dia anggap sudah membuat La Beneamata menjadi klub besar.
"Saya datang ke Inter untuk memberikan dimensi yang berbeda dalam hal bisnis, serta untuk mengembalikan Inter ke dalam jajaran klub top Eropa." lanjutnya.
Sebelumnya, Thohir resmi menjadi Presiden Inter Milan menggantikan posisi Massimo Moratti setelah ditunjuk dalam rapat para pemegang saham klub.
"Apa yang akan berubah? Mungkin ketika Moratti menjadi Presiden, ia merupakan satu-satunya pengambil keputusan, sedangkan sekarang setiap kebijakan akan dibuat secara kolektif." pungkasnya. [initial]
Berita terkait Thohir di Inter:
- Thohir Beli Inter Milan, Inilah Komentar Blatter
- 'Di Bawah Thohir, Inter Tak Lama Lagi Jadi Klub Hebat'
- Belanja di Toko Resmi Inter, Thohir Ngotot Bayar
- Mazzarri: Mustahil Inter Beli Messi
- 'Messi Indonesia' Dambakan Gabung Inter Milan
- Jadi Presiden Inter, Thohir Ejek Tifosi Milan
- Inter Milan Akan Beli Messi? Ini Jawaban Thohir
- Ditonton Thohir, Inter Malah Kalah Lawan Klub Semenjana
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 24 November 2013 22:17
-
Bolatainment 24 November 2013 19:52
-
Liga Inggris 24 November 2013 19:43
Atletico Madrid dan Juventus Siap Selamatkan Karir Juan Mata
-
Liga Italia 24 November 2013 15:33
-
Editorial 24 November 2013 13:59
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:45
-
Bola Indonesia 23 Maret 2025 06:32
-
Liga Italia 23 Maret 2025 06:30
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:15
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 06:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...