
Bola.net - Pelatih timnas Prancis Didier Deschamps mengakui bahwa dirinya membuat kesalahan karena meninggalkan Juventus setelah membawanya kembali promosi ke Serie A. Deschamps rupanya sedikit menyesali keputusannya terdahulu.
Pelatih berusia 45 tahun tersebut mengambil alih tongkat kepelatihan Bianconeri pada musim 2006-07 saat diturunkan ke Serie B karena skandal Calciopoli. Setelah berhasil mengangkat Juve ke Serie A, Deschamps ternyata memilih mundur pada tahun 2007 lalu.
"Saya pergi karena perbedaan kebijakan transfer dengan direktur saat itu, tapi kami berhasil promosi ke Serie A," ucap Deschamps kepada France Inter.
"Saya ingin menambah satu pemain di setiap area tim, sementara mereka ingin membangun kembali skuat dengan pembelian medioker. Pada akhirnya merekalah yang menang. Bagaimana pun juga, pengunduran diri saya adalah sebuah kesalahan. Bila bisa kembali, saya tidak akan melakukannya lagi."
Juventus saat ini ditangani pelatih baru Massimiliano Allegri dan mereka akan menantang tuan rumah Chievo pada laga pembuka Serie A akhir pekan ini.[initial]
(foti/ada)
Pelatih berusia 45 tahun tersebut mengambil alih tongkat kepelatihan Bianconeri pada musim 2006-07 saat diturunkan ke Serie B karena skandal Calciopoli. Setelah berhasil mengangkat Juve ke Serie A, Deschamps ternyata memilih mundur pada tahun 2007 lalu.
"Saya pergi karena perbedaan kebijakan transfer dengan direktur saat itu, tapi kami berhasil promosi ke Serie A," ucap Deschamps kepada France Inter.
"Saya ingin menambah satu pemain di setiap area tim, sementara mereka ingin membangun kembali skuat dengan pembelian medioker. Pada akhirnya merekalah yang menang. Bagaimana pun juga, pengunduran diri saya adalah sebuah kesalahan. Bila bisa kembali, saya tidak akan melakukannya lagi."
Juventus saat ini ditangani pelatih baru Massimiliano Allegri dan mereka akan menantang tuan rumah Chievo pada laga pembuka Serie A akhir pekan ini.[initial]
Baca Juga:
- Gagal ke Inter, Momen Terburuk Vucinic di Italia
- Agen Podolski Sebut Tak Ada Tawaran Dari Juventus dan Napoli
- Agen Podolski Akui Sedang Evaluasi Tawaran Dari Klub Italia
- Savicevic Sebut Tiga Tim Ini Bisa Hambat Juve Raih Scudetto
- Juventus Cuma Ingin Pinjam Podolski
- Vidal Kembali Bermain, Allegri Bahagia
- Pukul Juve dan Sassuolo, Milan Juarai Trofeo TIM
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 25 Agustus 2014 18:00
-
Liga Italia 25 Agustus 2014 17:15
-
Liga Inggris 25 Agustus 2014 12:23
-
Liga Inggris 25 Agustus 2014 08:29
-
Liga Italia 24 Agustus 2014 08:09
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
-
Voli 21 Maret 2025 08:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...