Data dan Fakta Serie A Giornata 24: Juventus vs Fiorentina

Data dan Fakta Serie A Giornata 24: Juventus vs Fiorentina
Fiorentina vs Juventus di awal musim. © AFP
Bola.net - Juventus menghadapi pekan yang berat. Dalam sepekan ke depan, pasukan Antonio Conte disibukkan oleh laga-laga penting. Setelah melakoni laga kontra Fiorentina, tengah pekan Bianconeri akan berlaga di Liga Champions (kontra Glasgow Celtic), kemudian bertandang ke markas tim peringkat 2 Serie A, Napoli.

Sejauh musim 2012/13 bergulir, La Vecchia Signora berada di posisi pertama klasemen, dengan mengoleksi 52 poin. Sedangkan pasukan Vincenzo Montella bertengger di posisi keenam, dengan raihan 40 poin.

Berikut ini data dan fakta Serie A giornata 24, antara Juventus kontra Fiorentina di Juventus Arena selengkapnya.[initial]

Preview: Juventus vs Fiorentina, Pekan Krusial!

20 Pesepakbola dan Model Sepatu Yang Digunakan

15 Plot Transfer Terheboh Musim 2013/14 (bola/rdt)
1 dari 5 halaman

Data dan Fakta:

Data dan Fakta:

  • Juventus tidak terkalahkan dalam 35 laga dari 38 pertandingan terkahir di Serie A.
  • La Vecchia Signora juga tidak terkalahkan dalam 9 laga melawan Fiorentina di semua kompetisi.
  • Pertemuan terakhir kedua tim berakhir imbang 0-0 di Artemi o Franchi.
  • Dalam enam laga terakhir, pasukan Antonio Conte berhasil meraih 3 kemenangan, 2 hasil imbang dan sekali kalah.
  • Dalam pertandingan ini, Stevan Jovetic unggul dari penyerang Juventus lainnya dalam raihan gol terbanyak, total 9 gol telah disarangkan.
  • Dalam 6 laga tandang terakhir La Viola, porsentase gol anak asuh Vincenzo Montella berada di angka 2.5 gol/pertandingan.
  • Sejauh ini, Borja Valero telah menghasilkan 8 assist di Serie A. Sedangkan Arturo Vidal baru mengoleksi 6 assist untuk Juventus.
2 dari 5 halaman

5 Laga Terakhir Juventus:

5 Laga Terakhir Juventus:

Juventus (W-L-D-D-W):

  • 03 Februari 2013, Chievo 1 - Juventus 2 (Serie A)
  • 29 Januari 2013, Lazio 2 - Juventus 1 (Coppa Italia)
  • 26 Januari 2013, Juventus 1 - Genoa 1 (Serie A)
  • 22 Januari 2013, Juventus 1 - Lazio 1 (Coppa Italia)
  • 19 Januari 2013, Juventus 4 - Udinese 0 (Serie A)
3 dari 5 halaman

5 Laga Terakhir Fiorentina:

5 Laga Terakhir Fiorentina:

Fiorentina (W-L-D-L-L):

  • 03 Februari 2013, Fiorentina 2 - Parma 0 (Serie A)
  • 27 Janauri 2013, Catania 2 - Fiorentina 1 (Serie A)
  • 20 Januari 2013, Fiorentina 1 - Napoli 1 (Serie A)
  • 16 Januari 2013, Fiorentina 0 - AS Roma 1 (Coppa Italia)
  • 13 Januari 2013, Udinese 3 - Fiorentina 1 (Serie A)
4 dari 5 halaman

Head to Head:

Head to Head:

Juventus (2); Seri (3); Fiorentina (0):

  • 25 September 2012, Fiorentina 0 - Juventus 0 (Serie A)
  • 17 Maret 2012, Fiorentina 0 - Juventus 5 (Serie A)
  • 25 Oktober 2011, Juventus 2 - Fiorentina 1 (Serie A)
  • 17 April 2011, Fiorentina 0 - Juventus 0 (Serie A)
  • 27 November 2010, Juventus 1 - Fiorentina 1 (Serie A)
5 dari 5 halaman

Prediksi Pembaca:

Prediksi Pembaca:

Juventus Menang: 60%
Imbang: 10%
Fiorentina Menang: 30%