
Bola.net - Pada laga debut, Mario Balotelli sukses mencuri perhatian publik Italia dengan aksinya yang menawan, kala bertemu Udinese pada pekan lalu. Saat bertandang ke markas Cagliari, Massimiliano Allegri berharap hal serupa terulang.
Sejauh ini, AC Milan berada di peringkat ke-4 Serie A dengan mengoleksi 40 poin dari 23 pertandingan. Sedangkan pasukan Ivo Pulga berada di peringkat 16, satu tingkat di zona degradasi.
Berikut ini data dan fakta Serie A Giornata 24, antara Cagliari kontra AC Milan di stadion Is Arena selengkapnya.[initial]
Sejauh ini, AC Milan berada di peringkat ke-4 Serie A dengan mengoleksi 40 poin dari 23 pertandingan. Sedangkan pasukan Ivo Pulga berada di peringkat 16, satu tingkat di zona degradasi.
Berikut ini data dan fakta Serie A Giornata 24, antara Cagliari kontra AC Milan di stadion Is Arena selengkapnya.[initial]
11 Pesepakbola Yang Terjun ke Dunia Jurnalistik
10 Desain Sepatu Bola Terbaik Musim 2012/13
20 Pesepakbola dan Model Sepatu Yang Digunakan (bola/rdt)
1 dari 5 halaman
Data dan Fakta:
- Tim tuan rumah dalam performa bagus. Dalam empat laga terakhir, Cagliari belum tersentuh kekalahan.
- Kemenangan terakhir I Sardinia atas AC Milan terjadi pada bulan Oktober 1998. Setelah itu, mereka belum bisa mendominasi Rosoneri.
- Dalam 12 laga terakhir melawan Milan, Cagliari hanya mampu meraih sekali hasil imbang dan 11 kekalahan.
- Sejauh ini, il Diavolo telah mengoleksi 20 laga unbeaten, ketika berhadapan dengan Cagliari.
- Selama musim 2012/13 bergulir, Kevin-Prince Boateng melakukan 63 tendangan ke gawang, namun satu gol yang berhasil ia sarangkan.
2 dari 5 halaman
5 Laga Terakhir Cagliari:
Cagliari (W-D-D-W-L):
- 01 Februari 2013, AS Roma 2 - Cagliari 4 (Serie A)
- 27 Januari 2013, Cagliari 1 - Palermo 1 (Serie A)
- 20 Januari 2013, Atalanta 1 - Cagliari 1 (Serie A)
- 13 Januari 2013, Cagliari 2 - Genoa 1 (Serie A)
- 05 Januari 2013, Lazio 2 - Cagliari 1 (Serie A)
3 dari 5 halaman
5 Laga Terakhir AC Milan:
AC Milan (W-W-W-D-L):
- 03 Februari 2013, AC Milan 2 - Udinese 1 (Serie A)
- 27 Januari 2013, Atalanta 0 - AC Milan 1 (Serie A)
- 20 Januari 2013, AC Milan 2 - Bologna 1 (Serie A)
- 13 Januari 2013 Sampdoria 0 - AC Milan 0 (Serie A)
- 09 Januari 2013, Juventus 2 - AC Milan 1 (Coppa Italia)
4 dari 5 halaman
Head to Head:
Cagliari (0); Seri (0); AC Milan (5):
- 26 September 2012, AC Milan 2 - Cagliari 0 (Serie A)
- 29 Januari 2012, AC Milan 3 - Cagliari 0 (Serie A)
- 20 Desember 2011, Cagliari 0 - AC Milan 2 (Serie A)
- 14 Mei 2011, AC Milan 4 - Cagliari 1 (Serie A)
- 06 Januari 2011, Cagliari 0 - AC Milan 1 (Serie A)
5 dari 5 halaman
Prediksi Pembaca:
Cagliari Menang: 40%
Imbang: 20%
AC Milan Menang: 40%
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 9 Februari 2013 22:30
-
Liga Italia 9 Februari 2013 21:30
-
Bola Indonesia 9 Februari 2013 16:13
-
Liga Italia 9 Februari 2013 06:22
-
Liga Italia 9 Februari 2013 06:17
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...