
Bola.net - - Benevento akan menjamu AS Roma pada giornata 5 Serie A 2017/18, Rabu (20/9). Berikut beberapa data dan fakta serta statistik yang melatarbelakangi pertandingan di Stadio Ciro Vigorito ini.
Benevento adalah pendatang baru di Serie A. Benevento dan Roma belum pernah bertemu sebelumnya, baik di laga kompetitif maupun persahabatan.
Roma selalu menang dalam 8 laga tandang terakhirnya di Serie A.
Roma selalu unggul saat half time dan full time dalam 7 dari 8 laga tandang terakhirnya di Serie A.
Benevento selalu kalah dalam 4 laga terakhirnya di Serie A.
Benevento tak mencetak gol dalam 3 laga terakhirnya di Serie A.
Benevento adalah satu-satunya tim yang belum mendapatkan poin di Serie A musim ini.
Dalam 4 pertandingan, Benevento selalu kalah (mencetak 1 gol, kebobolan 10).
Benevento baru mencetak 1 gol, yakni lewat Amato Ciciretti dari assist Danilo Cataldi.
Edin Dzeko sudah mencetak 3 gol dalam 3 penampilan untuk Roma di Serie A musim ini.
Baru ada 3 pemain yang sudah mencetak gol untuk Roma di Serie A musim ini (5 gol), yaitu Edin Dzeko (3), Aleksandar Kolarov (1) dan Radja Nainggolan (1).
Aleksandar Kolarov, Alessandro Florenzi, Radja Nainggolan dan Stephan El Shaarawy masing-masing telah menyumbang 1 assist untuk Roma di Serie A musim ini.
Pada giornata berikutnya, Benevento akan main tandang lawan Crotone (24/9). Sementara itu, Roma akan menjamu Udinese (23/9).
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 18 September 2017 19:43
-
Liga Italia 18 September 2017 17:08
-
Open Play 17 September 2017 09:20
-
Liga Italia 17 September 2017 03:50
-
Liga Italia 15 September 2017 18:36
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 04:26
-
Piala Dunia 26 Maret 2025 04:22
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 04:07
-
Tim Nasional 26 Maret 2025 04:03
-
Piala Dunia 26 Maret 2025 04:01
-
Amerika Latin 26 Maret 2025 04:00
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...