
Bermain di kandang sendiri tentu saja akan menambah kepercayaan diri pasukan Rudi Garcia. Bukan tidak mungkin mereka akan mengamankan poin penuh saat menjamu Udinese dalam pertandingan kali ini. Berikut ini data dan fakta pertandingan tersebut.
Pada pertemuan terakhir kedua tim, Roma berhasil meraih kemenangan 1-0 atas Udinese, di mana gol Roma dicetak Davide Astori.
Dalam 45 pertemuan kedua tim, Roma meraih 21 kemenangan, 10 seri dan 14 kekalahan.
Udinese hanya meraih enam kemenangan dari 22 laga tandangnya ke markas Roma.
Terakhir kali Udinese meraih kemenangan atas Roma terjadi pada 29 Oktober 2012, di mana Udinese meraih kemenangan 3-2.
Roma meraih empat kemenangan, dua seri dan dua kekalahan dalam delapan laga terakhirnya di seluruh kompetisi.
Roma hanya meraih dua kemenangan dari 10 laga kandang terakhirnya di seluruh kompetisi, kalah tiga dan seri lima.
Udinese hanya meraih dua kemenangan dari 11 laga terakhirnya di seluruh kompetisi, kalah empat dan seri lima.
Udinese hanya meraih satu kemenangan dari delapan laga kandang terakhirnya di seluruh kompetisi, empat seri dan tiga kalah.
Saat ini Roma berada di posisi runner up dengan raihan poin 64 dari 35 pertandingan. Sedangkan, Udinese berada di posisi ke-14 dengan raihan poin 39 dari 35 pertandingan.
Roma telah mencetak 49 gol dan kebobolan 27 gol dalam 35 pertandingan.
Udinese telah mencetak 39 gol dan kebobolan 49 gol dalam 35 pertandingan.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 15 Mei 2015 10:01
-
Liga Italia 13 Mei 2015 11:33
-
Liga Italia 11 Mei 2015 00:06
-
Liga Italia 10 Mei 2015 23:14
-
Open Play 10 Mei 2015 04:33
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:48
-
Piala Eropa 22 Maret 2025 04:41
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:32
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 04:12
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...