
Bola.net - - Peringkat 8 AC Milan akan menjamu peringkat 7 Atalanta pada giornata 18 Serie A 2017/18, Minggu . Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di San Siro ini.
Milan tanpa kemenangan dalam 4 laga terakhirnya melawan Atalanta di Serie A (S3 K1).
Milan tanpa gol dan tanpa kemenangan (S2 K1) dalam 3 laga kandang terakhirnya melawan Atalanta di Serie A.
Milan (M7 S3 K7) dan Atalanta (M6 S6 K5) sama-sama memiliki 24 poin dari 17 laga di klasemen sementara.
Milan tak terkalahkan dalam 4 laga kandang terakhirnya di semua kompetisi (M3 S1).
Dalam laga kandang terakhirnya di Serie A, Milan mengalahkan Bologna 2-1, setelah 4 laga kandang sebelumnya tanpa kemenangan (S2 K2).
Top scorer Milan di Serie A musim ini: Suso (5 gol).
Atalanta tak terkalahkan dalam 7 laga terakhirnya di semua kompetisi (M5 S2).
Atalanta selalu mencetak minimal 2 gol dalam 3 laga terakhirnya di semua kompetisi.
Atalanta tak terkalahkan dalam 4 laga terakhirnya di Serie A (M2 S2).
Atalanta tak terkalahkan dalam 3 laga tandang terakhirnya di semua kompetisi (M2 S1).
Dalam laga tandang terakhirnya, Atalanta mengalahkan Genoa 2-1, kemenangan tandang pertama mereka di Serie A musim ini (M1 S3 K4).
Top scorer Atalanta di Serie A musim ini: Josip Ilicic (6 gol).
Rekor pertemuan kedua tim (c) Transfermarkt
Setelah ini, 27 Desember mendatang, Milan ditunggu partai derby melawan Inter Milan di perempat final Coppa Italia.(bola/gia)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 21 Desember 2017 19:54
-
Liga Italia 21 Desember 2017 19:24
-
Liga Italia 21 Desember 2017 18:58
-
Liga Italia 21 Desember 2017 17:59
-
Liga Italia 21 Desember 2017 17:30
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...