
Bola.net - Pada pertemuan pertama Juventus membawa pulang kemenangan 6-1 dari Pescara, akankah pertemuan kedua bakal semudah itu lagi bagi Si Nyonya Tua?
Pastinya Juve sedang punya krisis di lini belakang untuk duel kali ini, sementara itu pada tengah pekan depan nasib mereka di Eropa bakal dipertaruhkan ketika Munich menyambangi Turin berbekal agregat 2 gol.
Berikut ini data dan fakta selengkapnya laga Serie A Giornata 31 antara Juventus vs Pescara untuk malam hari nanti, Sabtu (06/4). (bola/lex)
Pastinya Juve sedang punya krisis di lini belakang untuk duel kali ini, sementara itu pada tengah pekan depan nasib mereka di Eropa bakal dipertaruhkan ketika Munich menyambangi Turin berbekal agregat 2 gol.
Berikut ini data dan fakta selengkapnya laga Serie A Giornata 31 antara Juventus vs Pescara untuk malam hari nanti, Sabtu (06/4). (bola/lex)
1 dari 5 halaman
Data dan Fakta:
- Pada pertemuan pertama Juve menang 6-1 atas Pescara, saat babak pertama saja laga sudah di skor 5-1 kala itu.
- Pada pertemuan pertama Fabio Quagliarella mengemas hat-trick.
- Juventus saat ini sedang menjadi capolista Serie A dengan jarak 9 poin dari peringkat kedua.
- Juventus hanya kebobolan 2 gol dari 5 laga terakhirnya.
- Dari 7 laga terakhirnya kontra Pescara, Bianconeri hanya kalah sekali kejadiannya di tahun 1993 kala itu Juve kalah 1-5.
- Pescara sedang di dasar klasemen Serie A dengan menelan 10 kekalahan dari 11 laga terakhirnya.
- Terakhir kali Il Delfini mengecap kemenangan adalah pada tanggal 6 Januari 2013, saat memukul Fiorentina 2-0.
- Untuk bisa bertahan di Serie A rasanya bakal berat bagi Pescara, di jadwal sisa mereka masih bakal bertemu Roma, Napoli, Milan dan juga Fiorentina.
2 dari 5 halaman
5 Laga Terakhir Juventus:
(K-M-M-M-M)
- 03 Apr 2013 - Bayern Munich 2 - 0 Juventus (Liga Champions)
- 30 Mar 2013 - Inter 1 - 2 Juventus (Serie A)
- 16 Mar 2013 - Bologna 0 - 2 Juventus (Serie A)
- 10 Mar 2013 - Juventus 1 - 0 Catania (Serie A)
- 06 Mar 2013 - Juventus 2 - 0 Celtic (Liga Champions)
3 dari 5 halaman
5 Laga Terakhir Pescara
(K-K-K-K-K)
- 30 Mar 2013 - Parma 3 - 0 Pescara (Serie A)
- 17 Mar 2013 - Pescara 0 - 2 Chievo (Serie A)
- 10 Mar 2013 - Atalanta 2 - 1 Pescara (Serie A)
- 03 Mar 2013 - Pescara 0 - 1 Udinese (Serie A)
-
25 Feb 2013 - Lazio 2 - 0 Pescara (Serie A)
4 dari 5 halaman
Head to Head
- 10 Nov 2012: Pescara 1 - 6 Juventus (Serie A)
- 31 Mar 2007: Pescara 0 - 1 Juventus (Serie A)
- 11 Nov 2006: Juventus 2 - 0 Pescara (Serie A)
5 dari 5 halaman
Prediksi Pembaca:
- Juventus Menang: 70 Persen
- Seri: 20 Persen
- Pescara Menang: 10 Persen
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 5 April 2013 21:59
-
Liga Champions 5 April 2013 20:06
-
Liga Italia 5 April 2013 17:45
-
Liga Inggris 5 April 2013 17:00
-
Liga Inggris 5 April 2013 16:40
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...