
Bola.net - - AC Milan dan Inter Milan akan melakoni derby di San Siro pada giornata 27 Serie A 2017/18, Senin (05/3). Patrick Cutrone adalah salah satu tumpuan utama Milan di lini serang mereka.
Bek Nerazzurri Milan Skriniar paham betapa berbahayanya Cutrone. Jika ingin punya peluang menang, Skriniar dan rekan-rekannya harus bisa menghentikan Cutrone.
"Cutrone? Dia kuat, muda dan penuh motivasi," kata Skriniar kepada La Gazzetta dello Sport.
"Dia hanya perlu beberapa sentuhan untuk cetak gol. Kami harus benar-benar konsentrasi menghadapinya."
Cutrone sudah mencetak 14 gol dalam 33 penampilan untuk Milan di semua kompetisi musim ini.
Enam gol dia ciptakan di Serie A. Enam gol dia cetak di Liga Europa (termasuk kualifikasi). Dua gol lainnya lahir di pentas Coppa Italia.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 2 Maret 2018 15:21
-
Liga Eropa UEFA 2 Maret 2018 13:15
-
Liga Italia 2 Maret 2018 11:45
-
Liga Italia 2 Maret 2018 10:45
-
Liga Italia 1 Maret 2018 23:32
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 09:29
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 09:26
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 09:08
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 09:00
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:58
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 08:43
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...