
Bola.net - Bintang Juventus, Cristiano Ronaldo dipastikan tak menghadiri acara pengumuman pemenang Ballon d'Or 2019 yang berlangsung di Paris pada Selasa (3/12/2019) dini hari WIB.
Sebelumnya beredar bocoran yang menyebut bahwa Ronaldo berada di luar tiga besar dalam ranking Ballon d'Or 2019. Dilansir Sportmediaset, hal inilah yang membuat Ronaldo memutuskan untuk tak pergi ke Paris.
Rival abadi Ronaldo, Lionel Messi diyakini bakal menyabet penghargaan Ballon d'Or keenamnya, sedangkan peringkat kedua dan ketiga masing-masing ditempati pemain Liverpool, Virgil van Dijk dan Mohamed Salah.
Advertisement
Hadiri Gran Gala Calcio
Alih-alih terbang ke Paris, Ronaldo diyakini memilih untuk pergi ke Milan untuk menghadiri acara seremonial Gran Gala Calcio.
Dalam acara ini, Ronaldo akan menerima penghargaan pemain terbaik Serie A musim 2018-19 kemarin yang menjadi musim pertamanya di Italia.
Di Serie A musim lalu, Ronaldo mencetak total 21 gol bagi Juventus. Sementara musim ini hingga giornata ke-14, CR7 baru mencetak enam gol.
Sumber: Sportmediaset
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 2 Desember 2019 16:12
Bikin Blunder, Fans Ramai-Ramai Desak Gianluigi Buffon untuk Pensiun
-
Editorial 2 Desember 2019 14:26
-
Liga Italia 2 Desember 2019 13:40
Inter vs Juventus, Derby d'Italia dalam Perburuan Sandro Tonali
-
Galeri 2 Desember 2019 12:54
-
Editorial 2 Desember 2019 11:10
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 08:15
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:05
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 08:03
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:57
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 07:49
-
Piala Eropa 20 Maret 2025 07:46
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...