
Bola.net - Untuk pertama kalinya sejak kembali dilatih Roberto Mancini, gawang Inter Milan yang dijaga Samir Handanovic tak kebobolan dalam sebuah laga kandang di Serie A. Statistik itu tersaji ketika Inter menghajar Palermo 3-0 pada giornata 22, Senin (09/2).
Inter menang berkat gol Fredy Guarin (16) dan doppietta Mauro Icardi (65, 88). Ini adalah clean sheet kandang perdana Inter di kasta tertinggi Italia bersama Mancini setelah pelatih 50 tahun asal Negeri Spaghetti itu kembali ke Giuseppe Meazza.
Bagi Inter, kemenangan 3-0 atas Palermo setelah sempat kalah dalam tiga laga beruntun di semua ajang ibarat oase di tengah gurun yang gersang. Kini, kondisi moral mereka sudah pulih dan siap menatap laga-laga selanjutnya. [initial]
(opta/gia)
Inter menang berkat gol Fredy Guarin (16) dan doppietta Mauro Icardi (65, 88). Ini adalah clean sheet kandang perdana Inter di kasta tertinggi Italia bersama Mancini setelah pelatih 50 tahun asal Negeri Spaghetti itu kembali ke Giuseppe Meazza.
1 - Tonight Inter have kept the first clean sheet in a Serie A home game since Roberto Mancini's return. Balanced. #InterPalermo
— OptaPaolo (@OptaPaolo) February 8, 2015
Laga-laga kandang Inter di Serie A sejak kembali dilatih Mancini:
08-12-2014 Inter 1-2 Udinese
22-12-2014 Inter 2-2 Lazio
11-01-2015 Inter 3-1 Genoa
25-01-2015 Inter 0-1 Torino
09-02-2015 Inter 3-0 Palermo.
Bagi Inter, kemenangan 3-0 atas Palermo setelah sempat kalah dalam tiga laga beruntun di semua ajang ibarat oase di tengah gurun yang gersang. Kini, kondisi moral mereka sudah pulih dan siap menatap laga-laga selanjutnya. [initial]
Klik Juga:
- Review: Inter Buka Puasa Kemenangan
- Highlights Serie A: Inter Milan 3-0 Palermo
- Galeri: Inter Hajar Palermo di Giuseppe Meazza
- Mancini Girang Inter Akhirnya Petik Kemenangan
- Libas Palermo, Juan Jesus Tuntut Inter Jaga Fokus
- Ranocchia: Ini Kemenangan Penting
- Icardi Menolak Rayakan Gol, Ini Tanggapan Mancini
- Mancini Puas Dengan Performa Brozovic
- Mancini: Inilah Inter Saya!
Advertisement
Berita Terkait
-
Galeri 8 Februari 2015 23:53
-
Liga Italia 8 Februari 2015 23:00
-
Liga Italia 8 Februari 2015 18:52
-
Liga Italia 8 Februari 2015 18:14
-
Liga Italia 8 Februari 2015 17:22
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...