
- Salah satu raksasa Premier League, Chelsea disebutkan sedang mempertimbangkan sosok Massimiliano Allegri sebagai pelatih tetap mereka pada musim depan.
(cal/asa)
Chelsea saat ini masih ditukangi oleh Guus Hiddink. Namun, pelatih asal Belanda ini hanya berstatus pelatih sementara. Masa tugasnya akan habis seiring dengan berlalunya musim ini.
Dilansir dari Calciomercato, Chelsea diyakini sudah menjalin komunikasi dengan pihak Allegri. Bahkan, keduanya disebut sudah sepakat soal nilai kontrak.
Masih bersumber dari media asal Italia tersebut, Allegri diklaim akan menjadi pelatih Chelsea pada musim depan.
Max Allegri memang menjadi aktor intelektual bagi kesuksesan Juventus pada dua musim terakhir. Kontrak eks pelatih AC Milan tersebut bersama Juve akan berakhir pada 30 Juni tahun 2017 mendatang. [initial]
Baca Ini Juga
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 3 Februari 2016 23:11
-
Liga Italia 3 Februari 2016 21:51
-
Liga Inggris 3 Februari 2016 14:51
-
Liga Inggris 3 Februari 2016 14:45
-
Liga Inggris 3 Februari 2016 11:09
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...